
Bola.net - - Aji Santoso mengaku adanya penundaan kick-off Liga 1 membawa dampak positif baginya. Pelatih Arema FC ini mengaku bisa memanfaatkan waktu yang ada akibat perubahan jadwal tersebut untuk menggenapi amunisinya.
"Kebetulan, kompetisi mundur selama kurang lebih sebulan. Jadi, menurut saya tak ada masalah saat ini kita masih mencari pemain untuk melengkapi tim," ujar Aji, pada .
Menurut Aji, saat ini Arema masih berupaya melengkapi pemain mereka. Ada dua pos yaitu penyerang dan stopper yang masih perlu mendapat tambahan personel.
"Secara komposisi, kami sudah lengkap. Hanya saja secara kuantitas kami kurang. Kami masih mencari satu penyerang dan satu stopper," paparnya.
Sebelumnya, kompetisi Liga 1 dipastikan bakal mengalami penundaan jadwal kick-off. Penundaan ini tak lepas dari persiapan yang masih terus dikebut federasi. Dari informasi yang didapat, kick-off kemungkinan digelar pada akhir April 2016.
Selain untuk melengkapi timnya, Aji menyebut adanya penundaan ini juga akan ia manfaatkan untuk menyiapkan tim. Salah satunya adalah dengan menggelar pertandingan uji coba.
"Nanti kita lihat dulu sejauh mana mundurnya. Baru nanti kita siapkan program," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 4 Januari 2026 12:10Link Nonton Streaming Bali United vs Arema FC - BRI Super League 2025/2026
-
Bola Indonesia 3 Januari 2026 22:31Prediksi BRI Super League, Bali United vs Arema FC 4 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 6 Januari 2026 15:38 -
Liga Inggris 6 Januari 2026 15:35 -
Liga Italia 6 Januari 2026 15:28 -
Liga Inggris 6 Januari 2026 15:19 -
Liga Italia 6 Januari 2026 15:12 -
Voli 6 Januari 2026 15:11
MOST VIEWED
- Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs Persib Bandung 5 Januari 2026
- Tempat Menonton Persik vs Persib Bandung Hari Ini: Tayang di TV Mana dan Jam Berapa?
- Federico Barba Buka Suara Soal Rumor Bakal Tinggalkan Persib: Harus Kembali ke Eropa Demi Keluarga
- Hasil Malut United vs PSBS Biak: 5 Eks Pemain Persib Cetak Gol dan Menangkan Tuan Rumah
HIGHLIGHT
- 3 Pemain yang Bisa Cabut dari Arsenal pada Bursa T...
- 6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jend...
- 6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5464501/original/077016800_1767692016-260106-prabowo-kesal-depan-menteri-sindir-orang-orang-pintar-suka-ejek-program-mbg-391811.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5059047/original/007181700_1734688891-Screenshot__1051_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5406878/original/062536700_1762622277-AP25312526282030.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5464500/original/071447500_1767691691-260106-ketum-parpol-dicari-cari-depan-panglima-hingga-kapolri-prabowo-pkb-harus-diawasi-d6f38a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5309097/original/063594900_1754577728-20250807-Sidang_Nikita-BUS_3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5464383/original/077221800_1767687818-prabowo_di_retret_hambalang.jpg)

