
Bola.net - Persebaya Surabaya optimis mampu menaklukkan Persibo Bojonegoro di Stadion Gelora 10 Nopember Tambaksari Surabaya, Minggu (27/5).
"Kami selalu optimistis meraih tiga poin, apalagi bermain di kandang sendiri dan disaksikan ribuan Bonekmania. Menang menjadi harga mati," ujar Manajer Persebaya Saleh Hanifah.
Pada pertandingan putaran pertama di Bojonegoro, Persebaya menyerah dari tuan rumah Persibo dengan skor tipis 1-0 melalui yang dicetak Nur Iskandar di menit ke-14.
Pertandingan pertama itu sempat diwarnai aksi protes pemain Persebaya, ketika Mat Halil dijatuhkan di kotak penalti dan wasit Sulistyoko sempat meniup peluit tanda pelanggaran. Namun, keputusan tiba-tiba berubah dan gerakan tangan wasit menandakan permainan terus berjalan.
"Seharusnya dulu kami menang. Makanya kali ini tidak ada kata kalah dan harus menang," papar Pelatih Persebaya Divaldo Alves.
Pada pertandingan kali ini, Persebaya bakal tampil dengan kekuatan penuh, setelah dua pemainnya Endra Prasetya dan Taufiq sudah bergabung usai membela Timnas.
Selain itu, Otavio Dutra dan Mario Karlovic juga siap dimainkan setelah tampil membela Liga Selection menghadapi Inter Milan di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta (24/5).
Penyerang impor Persebaya Fernando Soler juga mulai menunjukkan perkembangan menggembirakan dan pulih dari cedera betis. (ant/end)
"Kami selalu optimistis meraih tiga poin, apalagi bermain di kandang sendiri dan disaksikan ribuan Bonekmania. Menang menjadi harga mati," ujar Manajer Persebaya Saleh Hanifah.
Pada pertandingan putaran pertama di Bojonegoro, Persebaya menyerah dari tuan rumah Persibo dengan skor tipis 1-0 melalui yang dicetak Nur Iskandar di menit ke-14.
Pertandingan pertama itu sempat diwarnai aksi protes pemain Persebaya, ketika Mat Halil dijatuhkan di kotak penalti dan wasit Sulistyoko sempat meniup peluit tanda pelanggaran. Namun, keputusan tiba-tiba berubah dan gerakan tangan wasit menandakan permainan terus berjalan.
"Seharusnya dulu kami menang. Makanya kali ini tidak ada kata kalah dan harus menang," papar Pelatih Persebaya Divaldo Alves.
Pada pertandingan kali ini, Persebaya bakal tampil dengan kekuatan penuh, setelah dua pemainnya Endra Prasetya dan Taufiq sudah bergabung usai membela Timnas.
Selain itu, Otavio Dutra dan Mario Karlovic juga siap dimainkan setelah tampil membela Liga Selection menghadapi Inter Milan di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta (24/5).
Penyerang impor Persebaya Fernando Soler juga mulai menunjukkan perkembangan menggembirakan dan pulih dari cedera betis. (ant/end)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 8 September 2024 06:28Kabar Liga 2: Persibo Bojonegoro Siapkan Akademi dan Stadion Baru
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 31 Januari 2026 15:44 -
Bola Indonesia 31 Januari 2026 15:31 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 14:58 -
Otomotif 31 Januari 2026 14:51 -
Otomotif 31 Januari 2026 13:31 -
Bola Indonesia 31 Januari 2026 13:19
MOST VIEWED
- Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
- Sungguh Mengenaskan! Sriwijaya FC Kalah 0-15 dari Adhyaksa FC dan Terancam Turun Kasta ke Liga 3
- Nonton Live Streaming Persita vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
- 3 Pemain Asing BRI Super League Masuk Radar Naturalisasi, Siapa Paling Siap Bela Timnas Indonesia?
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489379/original/064618600_1769847697-1000961802.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469287/original/077179600_1768105452-8f88cbf8-05ac-4e62-921a-d3f23bc02c77.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3126990/original/086187000_1589361100-TKA_asal_China_yang_kedapatan_pulang_kampung_melalui_Bandara_Sultan_Babullah__di_Akehuda__Ternate_Utara__Rabu_13_Mei_2020.__Hairil_Hiar_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5483239/original/024322200_1769346996-Hasto_PDIP.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4255388/original/099094100_1670573986-20221209-Cuaca-Ekstrem-Faizal-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489039/original/039490400_1769778318-1.jpg)

