Jadwal Semifinal Copa America 2024
Asad Arifin | 9 Juli 2024 12:48
Bola.net - Jadwal lengkap pertandingan semifinal Copa America 2024. Timnas Argentina jadi salah satu negara yang lolos ke babak semifinal Copa America 2024.
Babak semifinal Copa America 2024 bakal dimainkan pada 10 dan 11 Juli mendatang, dengan diikuti empat negara.
Argentina lolos ke semifinal dengan catatan bagus. Pada babak 8 Besar, Lionel Messi dan kolega menang adu penalti lawan Ekuador setelah bermain imbang 1-1 pada waktu normal.
Di babak semifinal, Argentina akan bersua Kanada. Ini adalah laga ulangan Grup A. Ketika itu, Argentina menang 2-0 atas Kanada lewat gol yang dicetak Julian Alvarez dan Lautaro Martinez.
Simak ulasan lebih lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Daftar Negara Lolos Semifinal

Argentina jadi negara pertama yang lolos ke semifinal Copa America 2024. Siapa lawan yang akan dihadapi Argentina pada babak semifinal Copa America 2024? Kanada.
Timnas Kanada lolos ke babak semifinal usai menang 4-3 lawan Venezuela pada babak adu penalti. Sebelumnya, pada waktu normal, kedua tim bermain imbang 1-1.
Berikut adalah daftar negara yang sudah lolos ke semifinal Copa America 2024:
- Argentina
- Kanada
- Kolombia
- Uruguay
Hasil 8 Besar Copa America 2024

Jumat, 5 Juli 2024
- Argentina 1-1 (4-2 pen) Ekuador
Sabtu, 6 Juli 2024
- Venezuela 1-1 (3-4 pen) Kanada
Minggu, 7 Juli 2024
- Kolombia 5-0 Panama
- Uruguay 0-0 (4-2 pen) Brasil
Bagan Babak Gugur
Berikut adalah bagan fase gugur Copa America 2024 yang diambil pada Minggu (7/7/2024) pagi WIB:
Jadwal Semifinal

Berikut adalah jadwal babak semifinal Copa America 2024/2025:
Argentina vs Kanada
Rabu, 10 Juli 2024
MetLife Stadium
07.00 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio
Uruguay vs Kolombia
Bank of America Stadium
Kamis, 11 Juli 2024
07.00 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






