Hasil Esteghlal vs Al Nassr: Laporte Jadi Pahlawan, Skor 0-1
Richard Andreas | 23 Oktober 2024 02:37
Bola.net - Al Nassr berhasil mencuri tiga poin dalam lawatan ke markas Esteghlal. Aymeric Laporte jadi pahlawan dengan mencetak gol tunggal kemenangan 1-0 tim tamu.
Selasa 22 Oktober 2024, Al Nassr menyambangi Esteghlal di Al-Rashid Stadium dalam duel matchday 3 Liga Champions Asia 2024/2025 Wilayah Barat. Sesuai prediksi, Al Nassr tampil sangat dominan.
Cristiano Ronaldo turun sebagai starter di pertandingan ini. Meski datang sebagai tim tamu, Al Nassr tampil mendominasi. Esteghlal, klub Iran, tidak berada di level yang sama dengan Al Nassr.
Meski begitu, bukan berarti segalanya jadi lebih mudah bagi Al Nassr. Mereka gagal memaksimalkan dominasi di 45 menit pertama. Esteghlal bahkan sempat melawan di 15 menit akhir. Skor 0-0.
Di babak kedua, Al Nassr meningkatkan tempo permainan. Ronaldo mendapatkan sejumlah peluang, tapi tidak ada yang benar-benar mengancam
Barulah di menit ke-81, Aymeric Laporte muncul jadi pahlawan. Skema tendangan sudut. Sundulan Ronaldo ditepis kiper, tapi lantas bola muntah disambut Laporte. Gol! Esteghlal 0-1 Al Nassr.
Kemenangan ini penting bagi Al Nassr untuk menjaga posisi di klasemen sementara Wilayah Barat Liga Champions Asia 2024/2025. Al Nassr mengemas 7 poin dari 3 laga.
Statistik Esteghlal vs Al Nassr
Tembakan: 7 - 18
Tembakan tepat sasaran: 1 - 10
Penguasaan bola: 35% - 65%
Operan: 347 - 634
Akurasi operan: 80% - 89%
Pelanggaran: 9 - 13
Kartu kuning: 1 - 0
Kartu merah: 0 - 0
Offside: 2 - 1
Tendangan sudut: 2 - 8
Susunan Pemain
ESTEGHLAL XI: Hosseini, Jalali, Moradmand, Fallah, Silva, Rezaeian, Masharipov, Niknafs, Ndong, Eslami, Mohammadi
AL NASSR XI: Bento, Al-Najdi, Laporte, Simakan, Boushal, Al-Khaibari, Brozovic, Mane, Otavio, Angelo, Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Live Streaming Persib vs PSBS Biak di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:16
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:13
LATEST UPDATE
-
Mikel Arteta Peringatkan Arsenal: MU Era Carrick ini Bakal Berbahaya!
Liga Inggris 25 Januari 2026, 18:03
-
Spesialis Laga Big Match, MU Diprediksi Bakal Sulitkan Arsenal
Liga Inggris 25 Januari 2026, 17:46
-
Tantang Arsenal, Michael Carrick Siapkan 20 Pemain untuk Perkuat Manchester United
Liga Inggris 25 Januari 2026, 17:35
-
Alwi Farhan Juara Indonesia Masters 2026 Lewat Laga Final yang Singkat
Bulu Tangkis 25 Januari 2026, 17:16
-
Live Streaming Juventus vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Januari 2026, 17:00
-
5 Hal yang Perlu Dilakukan Michael Carrick agar MU Menang di Kandang Arsenal
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:49
-
Nonton Live Streaming Persib vs PSBS Biak di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:16
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:13
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:06
-
Link Nonton Streaming Arsenal vs Man Utd di SCTV dan Vidio Hari Ini
Liga Inggris 25 Januari 2026, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



