Hodgson Amati Trio Britania Raya
Editor Bolanet | 6 Agustus 2012 23:00
Setelah kalah dari Korea Selatan,pelatih Stuart Pearce menyebutkan bahwa tiga pemainnya telah siap untuk melangkah ke level selanjutnya. Para pemain tersebut adalah Daniel Sturridge, Ryan Bertrand dan Tom Cleverley.
Pernyataan Pearce tersebut ternyata mendapat dukungan dari pelatih senior The Three Lions. Hodgson menyatakan bahwa mereka memang telah siap untuk bermain di timnas senior. Akan tetapi, mantan pelatih West Brom ini nampaknya hanya akan memilih satu atau dua dari mereka.
Sebagian besar dari mereka memang sudah cukup siap, namun satu atau dua pemain yang lebih muda seperti Bertrand dan Sturridge serta pemain-pemain seperti Tom Cleverley, yang baru saja sembuh dari cedera masih belum banyak mendapatkan kesempatan bermain di tim mereka sendiri, terang Hodgson.
Pelatih timnas senior Inggris ini berharap bahwa para pemain yang turut serta di Olimpiade akan lebih cepat beradaptasi. Pasalnya mereka akan melakukan uji coba melawan Italia pada 15 Agustus mendatang. Maka dari itu, Hodgson akan mengumumkan skuad yang akan dibawanya pada Jumat (10/08). (bola/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Lokal Premier League Hampir Punah: Krisis Identitas, Tersingkir dari Kandang Sendiri
Liga Inggris 12 September 2025, 10:59 -
Bellingham vs Palmer: Akankah Timnas Inggris Terulang Dilema Gerrard-Lampard di Era Tuchel?
Piala Dunia 11 September 2025, 10:40 -
Noni Madueke Cetak Gol Perdana untuk Inggris, Tuchel: Masih Ada yang Perlu Diperbaiki
Piala Dunia 10 September 2025, 11:45 -
Punya Max Dowman dan Rio Ngumoha, Timnas Inggris U-19 Bakal jadi Generasi Emas?
Piala Eropa 10 September 2025, 10:18 -
Dominasi Total! Inggris Bantai Serbia 5-0, Tuchel Tetapkan Standar Baru Tim
Piala Dunia 10 September 2025, 06:54
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04