Juan Mata: Mimpi Itu Hilang Bersama Peluit Panjang
Editor Bolanet | 18 Desember 2012 00:01
yang bermain cukup brilian ketika mengandaskan di babak semifinal harus mengakui superioritas Corinthians di final. Juan mata sendiri mengaku sudah pesimis ketika pertandingan final masih berlangsung.
Kami memang tak bisa menang. Mimpi untuk menjadi juara dunia menghilang bersama peluit panjang dari wasit. kami sebenarnya sudah merasa dekat dengan trofi itu karena menciptakan banyak peluang. Meski penampilan kami tidak brilian, kami bermain kompetitif hingga akhir pertandingan, ujar Mata.
Mata kemudian menunjuk kiper Corinthians Cassio sebagai sosok yang paling punya peran besar dalam pertandingan itu. Selain itu, faktor kurang bugarnya para pemain Chelsea juga menyebabkan buruknya permainan mereka.
Chelsea kini sudah kembali ke Inggris untuk menyambut laga Capital One Cup melawan Leeds United. Mereka juga punya tugas untuk menghidupkan kembali harapan menjadi juara Liga Premier yang semakin sulit terwujud. (sw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
-
Chelsea Bekuk Brentford 2-0, Liam Rosenior Full Senyum!
Liga Inggris 18 Januari 2026, 14:56
-
Hasil Chelsea vs Brentford: The Blues Menang Lewat Gol Joao Pedro dan Cole Palmer
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:06
-
Banyak yang Absen, Ini Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Brentford
Liga Inggris 17 Januari 2026, 18:49
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19









