Ke LA Galaxy, Gerrard Tetap Kenakan Jersey Nomor 8
Editor Bolanet | 6 Februari 2015 03:37
Gelandang 34 tahun itu sudah dipastikan hengkang dari Liverpool di akhir musim ini. Per Juli mendatang, ia akan langsung gabung dengan LA Galaxy di Amerika Serikat.
Gerrard pun dipastikan bakal tampil perdana dalam balutan jersey nomor 8 tersebut kala Galaxy bersua dengan San Jose Earthquakes. Laga yang dijuluki California Clasico itu akan dilangsungkan 17 Juli mendatang di Stubhub Center.
Gerrard sendiri selama ini memang identik dengan nomor punggung 8. Ia sudah memakai nomor tersebut di Liverpool sejak sekitar 10 tahun. Sebelumnya, ia memakai nomor punggung 17.
Simak video peluncuran jersey Gerrard tersebut dalam video berikut ini:
[initial]
Baca Juga:
- Rodgers Yakin Fans Everton Senang Lihat Gerrard Hengkang
- Gerrard Tembus 700 Caps, Henderson Kehabisan Kata-Kata
- Perasaan Sturridge Hancur Bakal Ditinggal Gerrard
- Rodgers Akan Eveluasi Kondisi Gerrard Jelang Kontra Bolton
- Liverpool Siapkan 18 Juta Pounds Untuk Illarramendi
- 700 Laga Liverpool, Steven Gerrard Kenakan Sepatu Istimewa
- Rodgers Anggap Takkan Ada Lagi Pemain Seperti Gerrard
- Sturridge: Gerrard Akan Jadi Pelatih Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Liverpool Tetapkan Target Minimal untuk Arne Slot Musim Ini
Liga Inggris 18 Januari 2026, 23:21
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







