Man of the Match Brasil vs Senegal: Sadio Mane
Richard Andreas | 21 Juni 2023 04:15
Bola.net - Sadio Mane layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Brasil vs Senegal, laga uji coba internasional pada Rabu, 21 Juni 2023.
Bermain di Estadio Jose Alvalade, Senegal secara mengejutkan berhasil mengalahkan Brasil dengan skor telak 4-2. Kedua tim memberikan performa terbaik di lapangan.
Kali ini tiga gol Senegal datang dari aksi Habib Diallo (22'), Sadio Mane (55', 90+7'), dan gol bunuh diri Marquinhos (52'). Brasil hanya bisa mencetak dua gol lewat Lucas Paqueta (11') dan Marquinhos (58').
Kemenangan ini tentu jadi torehan manis bagi Senegal di panggung internasional. Bagi Brasil, hasil ini jadi indikasi perlunya berbenah.
Gol-gol Mane
Mane bermain sebagai winger kiri di laga ini dan dia tampil luar biasa. Eks Liverpool itu menyuguhkan performa komplet selama 90 menit.
Mane mencetak gol ketiga Senegal di menit ke-55. Gol ini memukul mundur Brasil. Lalu, dia mencetak gol keempat di ujung laga yang mengunci kemenangan Senegal.
Menariknya, dua gol itu tercipta hanya dari dua shots on target yang dibuat Mane. Dia pun terlibat aktif memenangi duel-duel di lapangan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Liverpool vs Burnley: Florian Wirtz
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:47
-
Man of the Match Man United vs Man City: Bruno Fernandes
Liga Inggris 17 Januari 2026, 22:32
-
Sadio Mane Puji Mohamed Salah Usai Senegal Singkirkan Mesir dari AFCON
Bola Dunia Lainnya 16 Januari 2026, 11:24
-
Man of the Match Racing Santander vs Barcelona: Lamine Yamal
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Como vs Milan: Adrien Rabiot
Liga Italia 16 Januari 2026, 07:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






