Mascherano: Kritik Fans Argentina Sungguh Keji
Editor Bolanet | 9 Juni 2012 05:30
Pemain tersebut telah meraih sejumlah prestasi di level klub. Hal ini bertolakbelakang dengan apa yang dialaminya di tim nasional Argentina. Ia tidak mampu membawa tim Tango meraih sejumlah gelar sehingga para pendukung sering bersikap kurang simpatik terhadapnya.
Saya anggap itu keji, ujar mantan gelandang tersebut.
Itu merupakan kritik paling berat yang telah saya terima.
Mereka tidak mau membicarakan tentang apa yang telah saya lakukan bagi klub saya seolah-olah siapapun bermain bagi Barcelona.
Namun saya menerimanya. Itulah sepak bola. Ini adalah sebuah pertandingan dan kita tidak harus menganggapnya sebagai sebuah tragedi. Jika seorang pemain mendapatkan sebuah kritikan maka pemain tersebut hendaknya juga tidak mengkritik.
Anda harus berpikir ulang sebelum berbicara. Secara pribadi saya memilih untuk diam daripada mengatakan sesuatu yang akan saya sesali. (espn/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Azzurri Patah Hati, Matias Soule Tolak Italia, Hatinya Hanya untuk Argentina
Piala Dunia 16 Oktober 2025, 10:39
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











