Piala Afrika 2015: Para Jagoan Berkumpul di Grup C
Editor Bolanet | 4 Desember 2014 20:46
Setidaknya ada dua grup yang diperkirakan akan melangsungkan duel-duel panas. Grup C dikatakan sebagai grup neraka karena jagoan-jagoan Afrika berada di dalamnya. Empat tim tersebut memiliki pengalaman Piala Dunia, mereka adalah , Aljazair, Senegal dan Afrika Selatan.
Sementara di Grup D, dua tim papan atas Afrika lainnya harus saling bertempur. Pantai Gading akan adu hebat dengan Kamerun. Tuan rumah Ekuatorial Guinea berada di grup A yang persaingannya lebih seimbang.
Berikut hasil pengundian putaran grup Piala Afrika 2015.
Grup A : Guinea Ekuatorial, Burkina Faso, Kongo, Gabon
Grup B : Zambia, Kepulauan Cape Verde, Republik Demokrasi Kongo, Tunisia
Grup C : Ghana, Aljazair, Senegal, Afrika Selatan
Grup D : Pantai Gading, Kamerun, Guinea, Mali
Turnamen ini akan dilangsungkan mulai 17 Januari hingga 8 Februari 2015 di empat kota, yaitu Bata, Ebebiyin, Malabo dan Mongomo. [initial]
(sky/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sadio Mane Puji Mohamed Salah Usai Senegal Singkirkan Mesir dari AFCON
Bola Dunia Lainnya 16 Januari 2026, 11:24
-
Final Piala Afrika 2025: Senegal vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 15 Januari 2026, 09:29
-
Link Live Streaming Piala Afrika 2025 Babak Semifinal di Vidio
Bola Dunia Lainnya 13 Januari 2026, 12:22
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






