Rival Argentina Kedua El Real
Editor Bolanet | 18 Desember 2014 08:21
San Lorenzo akan menjadi klub Argentina kedua yang dihadapi Madrid di turnamen resmi setelah Boca Juniors. El Real melawan Boca pada tahun 2000 silam di Piala Interkontinental.
Melawan Boca di National Stadium, Tokyo, pada 28 November 2000, Madrid kalah 1-2. Dibobol dua kali oleh Martin Palermo menit 3 dan 6, Madrid hanya bisa menipiskan selisih skor melalui gol Roberto Carlos di menit 12.
Final Madrid kontra San Lorenzo akan digelar di Stade de Marrakech, Marrakesh, pada 21 Desember mendatang. Di atas kertas, El Real jelas lebih diunggulkan untuk menang dan mengangkat trofi juara. [initial]
Stat Attack:
- San Lorenzo Ikuti Jejak Boca dan Estudiantes
- Ronaldo, 53 Lawan, 2 Luput Dari Sasaran
- Assist Beruntun Perdana Carvajal
- Duet Mematikan Ronaldo-Benzema
- Ketajaman Bale Optimal
- Vitalnya Peran Casillas
- Pedro, Hat-trick, Desember
- Koke Ungguli Trio Madrid dan Messi
- Keunggulan Telak Sang Raja Assist Fabregas
- Robben, 100 Gol Berseragam Bayern
- Bayern Ukir Rekor Pertahanan Bundesliga
- Camp Nou Tiga Kali Jadi Saksi 8-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







