Tak Layak, Venue Madrid vs Cruz Azrul Dipindah
Editor Bolanet | 15 Desember 2014 00:46
Pemindahan venue ini dibuat setelah pertandingan antara Cruz Azul melawan Western Sydney Wanderers. Lapangan stadion Moulay Abellah di kota Rabat dinilai tak layak karena banyak sektor yang digenangi air.
Banyak media dunia yang melontarkan kritik dan menyebut laga itu layaknya lomba renang. Laga itu sendiri dimenangkan Cruz Azul dengan skor 3-1.
Meski sudah berhasil menjual 46 ribu tiket, FIFA akhirnya memindahkan venue pertandingan Madrid. Laga itu akan digelar di Stadion Marrakesh yang berjarak 324 kilometer dari Rabat.
Salah satu laga semifinal lain antara San Lorenzo melawan Auckland City juga akan digelar di Marrakesh. Laga final yang akan digelar pada Sabtu mendatang juga digelar di stadion ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











