Adidas Sudah Kirim Sepatu Bale Duluan ke Madrid
Editor Bolanet | 31 Agustus 2013 12:30
Diario AS melansir sebuah foto paket kiriman yang ditangani oleh DHL Express, dengan Adidas tertulis sebagai pengirim serta Real Madrid dan Bale sebagai penerima paket.
Sepatu yang dikirim oleh Adidas tersebut konon akan dipergunakan oleh Bale saat dirinya dipresentasikan kepada suporter di Santiago Bernabeu.
Hal ini tentu menjadi isyarat selanjutnya mengenai kepindahan The Welsh Wizard yang sudah hampir pasti merapat ke Madrid. Sebelumnya, jersey Madrid dengan nomor punggung 11 dan nameset Bale juga telah dijumpai di toko resmi milik Adidas.
Media Spanyol melaporkan bahwa Bale telah mencapai kesepakatan personal dengan Los Merengues. Kabar terbaru yang beredar saat ini, Madrid telah menyetujui nilai transfer Bale sebesar 84 juta Euro dan bonus potensial senilai 7 juta Euro kepada .
Jika benar demikian, maka nilai transfer Bale masih berada di bawah Cristiano Ronaldo yang didatangkan dengan nominal 94 juta Euro pada tahun 2009. [initial] (as/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 08:05
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 26 Januari 2026, 07:32
-
Cole Palmer Digosipkan Bakal Gabung MU, Bos Chelsea: Kata Siapa Tuh?
Liga Inggris 25 Januari 2026, 21:46
-
Chelsea Dekati Real Madrid, Ingin Boyong Wonderkid Ini?
Liga Inggris 25 Januari 2026, 21:30
LATEST UPDATE
-
Man Utd Bungkam Arsenal, Michael Carrick Ukir Rekor Sempurna atas Arteta
Liga Inggris 27 Januari 2026, 12:11
-
Kekuatan Mental Arsenal Dipertanyakan Usai Kalah dari Manchester United
Liga Inggris 27 Januari 2026, 12:01
-
Bayern Munchen Buka Pembicaraan Kontrak Baru untuk Harry Kane
Liga Eropa Lain 27 Januari 2026, 11:47
-
Nicolo Bulega Masih Jaga Asa Dibawa Ducati ke MotoGP 2027 Meski Bahagia di WorldSBK
Otomotif 27 Januari 2026, 11:39
-
Prediksi Dortmund vs Inter 29 Januari 2026
Liga Champions 27 Januari 2026, 11:37
-
Bek Muda Kroasia Resmi Gabung Inter Milan
Liga Italia 27 Januari 2026, 11:22
-
Prediksi Benfica vs Real Madrid 29 Januari 2026
Liga Champions 27 Januari 2026, 11:03
-
Gabung Persija Jakarta, Shayne Pattynama: Ini Klub Terbesar di Indonesia
Bola Indonesia 27 Januari 2026, 11:01
-
Prediksi Napoli vs Chelsea 29 Januari 2026
Liga Champions 27 Januari 2026, 10:46
-
Alarm Arne Slot! Liverpool Siapkan Skenario Pemecatan, Gerrard OTW Anfield?
Liga Inggris 27 Januari 2026, 10:45
-
Harga 86 Juta untuk Julian Alvarez, Solusi atau Blunder Baru Arsenal?
Liga Inggris 27 Januari 2026, 10:31
-
Jonathan David Udah Mulai Gacor, Mengapa Juventus Tetap Mencari Penyerang Baru?
Liga Italia 27 Januari 2026, 10:18
LATEST EDITORIAL
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24



