Ayah Maradona Meninggal Dunia
Editor Bolanet | 27 Juni 2015 00:08
- Legenda hidup Argentina Diego Maradona sedang berduka. Don Diego, ayah tercintanya baru saja meninggal dunia.
Dilansir The Guardian, Don Diego meninggal di Buenos Aires pada usia 87, Jumat (26/6). Penyebabnya adalah sakit jantung dan gangguan pernapasan.
Don Diego dirawat di rumah sakit sejak awal Juni. Maradona, yang sebelumnya berada di Dubai, sempat pulang dan mendampingi sang ayah di saat-saat terakhirnya.
Maradona sangat sedih. Namun, dia juga lega karena bisa melepas kepergian ayahnya.
Don Diego merupakan sosok yang berharga bagi Maradona. Dialah yang selalu mendukung mantan pemain Argentina itu kala melalui masa-masa kelam gara-gara narkoba di masa silam.
Kini, sosok itu telah tiada. (gua/gia)
Dilansir The Guardian, Don Diego meninggal di Buenos Aires pada usia 87, Jumat (26/6). Penyebabnya adalah sakit jantung dan gangguan pernapasan.
Don Diego dirawat di rumah sakit sejak awal Juni. Maradona, yang sebelumnya berada di Dubai, sempat pulang dan mendampingi sang ayah di saat-saat terakhirnya.
Maradona sangat sedih. Namun, dia juga lega karena bisa melepas kepergian ayahnya.
Don Diego merupakan sosok yang berharga bagi Maradona. Dialah yang selalu mendukung mantan pemain Argentina itu kala melalui masa-masa kelam gara-gara narkoba di masa silam.
Kini, sosok itu telah tiada. (gua/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Argentina vs Venezuela: Tanpa Messi, Argentina Menang Tipis 1-0
Piala Dunia 11 Oktober 2025, 09:23 -
Geger! Kasus Penyerangan Nayef Aguerd di Bandara Marseille Jelang Tugas Negara
Bolatainment 7 Oktober 2025, 23:10
LATEST UPDATE
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04