Facebook-pun Tak Ketinggalan Demam Clasico
Editor Bolanet | 13 November 2015 10:17
Seolah tak mau ketinggalan hype pertandingan tersebut, Facebook belum lama ini menyediakan frame khusus bagi para penggunanya yang ingin mengubah foto mereka dengan lambang khas Barcelona dan Real Madrid - sebagai bentuk dukungan terhadap tim kesayangan.
Bagaimana caranya? Cukup kunjungi laman Facebook resmi Barcelona atau Real Madrid. Di sana akan ada fitur khusus yang bisa mengubah foto profil masing-masing orang, menjadi seperti gambar Neymar dan Gareth Bale di bawah ini.
Bagaimana Bolaneters? Sudah siap menyambut Clasico jilid pertama yang akan dihelat di Bernabeu pekan depan? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Arsenal vs Atletico Madrid
Bolatainment 21 Oktober 2025, 15:47 -
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 13:10
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04