Foto Pakai Kostum Real Madrid, Banega Dikecam Fans Valencia
Editor Bolanet | 26 Juli 2011 18:06Seperti dilansir Tribal Football, Selasa (26/7) Banega dikecam fans Valencia setelah ia berfoto bersama kerabatnya dengan memakai kostum Real Madrid.
Foto Banega memakai kostum Real Madrid itu awalnya diunggah di akun Facebook pemain berusia 23 tahun tersebut, namun kemudian dimuat di halaman depan harian olahraga ternama Spanyol.
Banega sendiri belum memberi pernyataan atas ulah "iseng"nya yang berpotensi memantik emosi pendukungnya tersebut setelah ia pulang dari liburan di Argentina usai Copa America.
Banega sempat kesulitan beradaptasi pada tahun pertama di Spanyol, namun ia menjadi pemain andalan lini tengah Valencia dalam dua musim terakhir.
Pada bursa transfer musim panas ini, Banega sempat dikabarkan bakal hengkang dari Mestalla. Sejumlah tim Serie A tertarik pada Banega, salah satunya Inter Milan. (tri/zul)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Kalahkan PBV Bukit Asam Tanjung Enim, Eka Mandiri Jaya Juarai Livoli Divisi 1 2025
Voli 3 November 2025, 09:00
-
Legenda Manchester United Ini Jadi Kandidat Pelatih Baru Wolverhampton?
Liga Inggris 3 November 2025, 08:20
-
Rapor Pemain AC Milan Kontra Roma: Maignan Berkelas, Leao Menyala!
Liga Italia 3 November 2025, 08:13
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 3 November 2025, 05:41
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 3 November 2025, 05:31
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 3 November 2025, 05:09
-
Man of the Match AC Milan vs AS Roma: Mike Maignan
Liga Italia 3 November 2025, 05:08
-
Hasil AC Milan vs AS Roma: Penalti Dybala Gagal, Rossoneri Bungkus 3 Poin
Liga Italia 3 November 2025, 04:52
-
Calvin Verdonk Main Apik, Lille Kalahkan Angers dan Tembus Empat Besar Ligue 1
Liga Eropa Lain 3 November 2025, 04:32
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36






