Gokil! Cristiano Jr Jiplak Gaya Rambut Ayahnya
Asad Arifin | 12 Juni 2017 22:13
Bola.net - - Bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo kembali memamerkan kekompakan dengan sang anak Cristiano Ronaldo Jr. Kali ini, bapak dan anak tersebut dengan kompak mencukur rambut mereka dengan model yang sama yakni cepak.
Ronaldo memang baru memotong pendek rambutnya. Hal tersebut ia lakukan untuk memenuhi nazar yang sempat ia ucapkan sebelum laga final Liga Champions melawan Juventus. Ronaldo akan mencukur rambutnya jika bisa mencetak gol dan membawa Madrid juara.
Gaya rambut Ronaldo ini rupanya diterima dengan baik oleh para fansnya. Selain itu, naluri golnya juga tidak berkurang dengan gaya baru ini. Terbukti, pemain 32 tahun ikut mencetak gol bagi Portugal di laga melawan Latvia.
Setelah Ronaldo, rupanya kini giliran Cristiano Jr yang ikut potong dengan gaya cepak. Uniknya, beberapa detail dalam potongan ini juga dibuat mirip dengan gaya rambut Ronaldo. Berikut adalah penampilannya:
Sementara itu, beberapa media di Eropa seperti AS, Marca, L'Equipe, Tuttosport, SIC News dan banyak media Eropa lainnya melaporkan bahwa Ronaldo baru saja dikaruniai anak kembar. Ia mendapat satu anak laki-laki dan perempuan. Dua anak Ronaldo itu lahir pada Kamis, 8 Juni lalu. Keduanya lalu diberi nama Eva dan Mateo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19








