Hormati Isco, Malaga Berencana Pensiunkan Nomor 22
Editor Bolanet | 26 Juni 2013 00:32
Al Thani memang dikenal suka berkicau di situs micro blogging itu. Ia pernah beberapa kali nyaris bermasalah dengan UEFA karena twit-twit kontroversial yang dibuatnya. Kali ini ingin menunjukkan rasa terima kasihnya kepada Isco.
Jersey nomor 22 tidak akan bisa dipakai oleh pemain Malaga CF lagi karena sudah menjadi milik Isco, demikian tulis Al Thani.
Media Spanyol mengartikan rencana itu sebagai bukti bahwa Isco memang sudah menjalin kesepakatan dengan Real Madrid. AS, misalnya, menulis bahwa kata-kata Al Thani itu adalah ucapan selamat tinggal kepada Isco.
Isco sendiri sebenarnya hanya bermain selama dua musim di Malaga. Namun ia memang menjadi salah satu pemain kunci Malaga yang tampil mengejutkan di Liga Champions musim lalu. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




