Lawan Cedera, Bintang NBA Terinspirasi Messi
Editor Bolanet | 9 Januari 2016 11:55
Dilansir Four Four Two, Curry akan bermain dengan menggunakan sepasang pelindung tulang kering (deker). Gear ini sendiri sebenarnya lebih identik dengan sepakbola.
Saya harus bermain dengan mindset seperti Messi, jadi kita lihat saja nanti, kata Curry ketika bicara tentang pelindung yang akan dipakainya.
Kami akan terus mencoba semua cara sampai menemukan satu yang paling cocok. Saya sangat berharap bisa segera melalui ini semua dan kembali bermain dengan normal, imbuhnya.
Curry sendiri adalah satu pengagum Messi. Kreativitas pemenang empat Ballon d'Or itu sanggup membiusnya. Saling respek, Messi pun memiliki jersey nomor 30 Warriors.
Kami berdua sama-sama pemain kreatif, kata Curry dalam sebuah wawancara bulan November silam.
Saya suka melihat dia (Messi) bermain. Saya penggemar beratnya. Dia adalah tipe pemain yang kita saksikan permainannya karena kita tak pernah bisa menebak apa yang akan dilakukannya di atas lapangan. [initial]
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









