Masa Lockdown, Lautaro Martinez Ajak Sang Pacar Berjemur Mesra di Balkon
Ari Prayoga | 15 April 2020 07:59
Bola.net - Situasi Italia yang memberlakukan lockdown akibat pandei virus Corona membuat semua orang, termasuk pesepakbola menghabiskan waktu mereka di rumah.
Hal ini pula yang dilakoni bintang Inter Milan, Lautaro Martinez. Bomber asal Argentina itu mencoba menjaga kebugaran tubuhnya dengan cara berjemur agar terkena sinar matahari.
Menariknya, Lautaro melakukan aktivitas ini dengan mengajak sang kekasih, Agustina Gandolfo. Keduanya pun terlihat berjemur mesra di balkon rumah Lautaro.
Seperti apa penampakan aktivitas Lautaro Martinez dan sang belaian hati di masa lockdown ini? Simak selengkapnya di bawah ini.
Berpose sambil membawa minuman yerba mate
Bermesraan, si doggy ikut juga
Selalu terlihat romantis
Berjemur pun masih bisa tampil modis
Benar-benar Sportybabes sejati
Serasa di pantai deh
Pasangan yang bahagia
Sumber: Instagram @agus.gandolfo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Arsenal vs Atletico Madrid
Bolatainment 21 Oktober 2025, 15:47 -
Link Streaming Union SG vs Inter Milan Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:37 -
Prediksi Union SG vs Inter Milan 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 18:46
LATEST UPDATE
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04