Memphis Depay Pamer Kemesraan dengan Kekasih Baru
Editor Bolanet | 15 Februari 2016 18:05
Kemesraan ini terungkap lewat jejaring sosial Instagram pribadi milik winger Manchester United ini. Ia mengunggah foto dimana ia sedang memakai jaket dengan motif wajah sang kekasih. Hal ini hanya berselang beberapa saat setelah ia gagal menghindarkan MU dari kekalahan atas Sunderland di Premier League.
Selama hari valentine sayang, saya cinta kamu, tulis Depay dalam caption tersebut.
Ini bukan kali pertama Memphis pamer kemesraan dengan Lori. Sebelumnya, keduanya juga tampak sedang melewati sebuah momen romnatis di Prancis, tepatnya di kawasan sekitar Menara Eiffel.
Lori Harvey sendiri bukanlah sosok yang sembarangan di panggung hiburan dunia. Ia merupakan anak dari pembawa acara kenamaan, Steve Harvey. Lori beberapa kali juga nampak hadir di Old Trafford untuk memberikan dukungan secara langsung kepada sang kekasih. [initial]
Baca Ini Juga:
- Tangani City, Guardiola Minta Rumah Dengan Spesifikasi Unik
- Penalti Unik Messi Harusnya Tak Sah?
- Kencani Top Model, Reus Bikin Geger Media Jerman
- Pertunjukan Skill Memikat Duo Neymar dan Munir
- 'Karakter Jamie Vardy Layak Diperankan Aktor Sekelas Brad Pitt'
- Ronaldo Gagal Permalukan Zidane dengan Jurus Nutmeg
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Wacana, MU Mulai PDKT dengan Bintang Borussia Dortmund Ini
Liga Inggris 28 November 2025, 15:49
-
Dorgu Mainnya Masih Kureng, MU Disarankan Beli Bek Kiri Baru
Liga Inggris 28 November 2025, 15:41
-
Hitungan Mundur Arne Slot Dimulai, 1 Minggu Neraka Penentu Nasib Pelatih Liverpool
Liga Inggris 28 November 2025, 15:02
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 28 November 2025, 15:02
-
Siaran Langsung Liga Inggris 2025/26 Crystal Palace vs Man United, Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 28 November 2025, 14:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Persija vs PSIM: Live Streaming BRI Super League 28 November 2025
Bola Indonesia 28 November 2025, 16:30
-
PSG Buyarkan Mimpi Barcelona untuk Permanenkan Marcus Rashford dari MU
Liga Inggris 28 November 2025, 16:13
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 29-30 November 2025
Liga Inggris 28 November 2025, 16:04
-
Cari Pengganti Casemiro, MU Impor Gelandang Bertahan dari Italia?
Liga Inggris 28 November 2025, 16:02
-
Apa Kata Para Mantan Soal Masa Depan Arne Slot di Liverpool? Dipecat atau Dipertahankan
Liga Inggris 28 November 2025, 16:00
-
Marc Marquez Soal Kans Alex Marquez Juarai MotoGP 2026: Bakal Saya Bikin Terjal Jalannya!
Otomotif 28 November 2025, 15:58
-
Bukan Wacana, MU Mulai PDKT dengan Bintang Borussia Dortmund Ini
Liga Inggris 28 November 2025, 15:49
-
Dorgu Mainnya Masih Kureng, MU Disarankan Beli Bek Kiri Baru
Liga Inggris 28 November 2025, 15:41
-
Nonton Live Streaming Persija vs PSIM di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 28 November 2025, 15:35
-
Pesan Pedro Acosta untuk KTM: Kalau Nggak Ingin Saya Pindah, Sediakan Motor yang Bisa Menang
Otomotif 28 November 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
8 Hal yang Harus Dilakukan Arne Slot Agar Tidak Dipecat Liverpool: Jangan Lupa Berdoa!
Editorial 28 November 2025, 15:55
-
Setelah Zirkzee Gagal Bersinar, 5 Striker Ini Layak Masuk Radar Manchester United
Editorial 27 November 2025, 22:12
-
10 Pemain dengan Assist Terbanyak dalam Sejarah Sepak Bola: Messi Jauh Ungguli Ronaldo
Editorial 25 November 2025, 20:18
-
6 Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Barcelona
Editorial 25 November 2025, 17:33
