Messi Disebut 'Bodoh' Gara-gara Kunjungan ke Mesir
Ari Prayoga | 8 Maret 2017 01:49
Bola.net - - Masih ingatkah Bolaneters dengan kabar megabintang , Lionel Messi ke Mesir beberapa waktu lalu? Ternyata ada cerita unik tersisa dari lawatan ini.
Beberapa hari setelah kunjungan ini, seorang ahli arkeologi Mesir bernama Zahi Hawass mencela Messi dalam sebuah acara di televisi lokal. Hawass menyebut La Pulga sebagai seseorang yang bodoh.
Rupanya, pernyataan ini dikeluarkan Hawass karena sikap yang ditunjukkan Messi ketika berkesempatan mengunjungi situs keajaiban dunia Piramida dan mendengar cerita tentang bangunan bersejarah tersebut dari Hawass yang kebetulan bertindak sebagai pemandu.
Maaf saya mengatakan ini tapi ia (Messi) adalah orang bodoh. Saya menghabiskan setengah jam bersamanya di Piramida. Saya pikir penting untuk menceritakan padanya tentang mereka (Piramida) karena ia memiliki jutaan followers di seluruh dunia, ujar Hawass seperti dikutip El Mundo.
Hal itu bagus itu Mesir dan pariwisata. Saya pikir ia sama sekali tak tertarik. Saya tak melihat adanya ketertarikan di wajahnya ketika saya bercerita. Ia sangat sopan tapi mungkin ia hanya tertarik kepada sepakbola, lanjutnya.
Messi sendiri mengunjungi Mesir dalam rangka mengkampanyekan perang kepada penyakit Hepatitis C yang digalang pemerintah setempat.
Well, bagaimana menurut Bolaneters?
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
-
Lawan Barcelona di Liga Champions Sudah Tidak Bermain Selama Lebih dari Sebulan
Liga Champions 19 Januari 2026, 15:00
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



