#OleOut, Para Fan Desak MU Pecat Solskjaer
Aga Deta | 2 November 2020 09:06
Bola.net - Manchester United menelan kekalahan saat menghadapi Arsenal dalam lanjutan Premier League. Para penggemar Setan Merah yang kecewa menuntut klub untuk memecat Ole Gunnar Solskjaer.
MU menjamu Arsenal di pekan ketujuh Premier League, Minggu (1/11/2020) malam WIB. Pada laga di Old Trafford, The Gunners menang dengan skor 1-0.
Tim tamu meraih kemenangan lewat gol penalti Pierre-Emerick Aubameyang. Penalti diberikan setelah Paul Pogba melakukan pelanggaran pada Hector Bellerin di kotak terlarang.
Kekalahan dari Arsenal membuat Setan Merah masih berkutat di papan bawah klasemen. United kini berada di posisi ke-15 klasemen dengan tujuh poin dari enam laga yang dimainkan.
Kekalahan ini juga membuat para penggemar United di media sosial Twitter marah. Mereka ramai-ramai meminta klub segera memecat Solskjaer dengan tagar #OleOut.
Yuk scroll ke bawah untuk melihat beragam kemarahan netizen tersebut!
Punya Mbappe, Neymar, Messi dan Ronaldo Juga Percuma
Sudah Gak Cocok Disebut Tim Besar
Kecewanya Fans MU
Waktunya Ganti Pelatih
Solskjaer = Robin Hood
Malu-Maluin
Pelatih Miskin Taktik
Ada yang Berharap Pochettino
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













