Reaksi Fans MU Usai Lolos ke Perempat Final Liga Europa: Ballon d'Or untuk Lingard!
Yaumil Azis | 6 Agustus 2020 04:38
Bola.net - Manchester United menuai kemenangan saat bertemu LASK di ajang Liga Europa. Sang gelandang, Jesse Lingard, dianggap memainkan peran penting dalam keberhasilan klub asuhan Ole Gunnar Solskjaer tersebut.
Sebagai informasi, Manchester United dan LASK saling tatap muka dalam laga leg kedua babak 16 besar yang digelar pada Kamis (6/8/2020) dinihari. Partai tersebut dilangsungkan di markas the Red Devils, Old Trafford.
Manchester United berhasil keluar sebagai pemenang dalam laga tersebut. Namun perlu diketahui bahwa kemenangan ini tidak didapatkan dengan mudah, sebab MU sempat tertinggal lebih dulu lewat tembakan Philipp Wiesinger di menit ke-55.
Beruntung, ada Lingard yang berhasil menyamakan skor. Ia berhasil mencetak gol pada menit ke-57 setelah menemukan ruang di wilayah pertahanan LASK. Pertandingan ditutup oleh gol Anthony Martial pada menit ke-88.
Media sosial langsung pecah begitu Manchester United dinyatakan sebagai pemenang. Lingard sampai menjadi trending topic di media sosial Twitter, dan banyak fans MU memberikan pujian kepadanya.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Selamat atas Ballon d'Or Pertamanya, Wahai Lingard
Gol Lingard di Liga Europa 2019/20 Lebih Banyak dari Messi
Berkat Resep Diet Terbaru
Lebih Produktif daru Dua Gelandang Chelsea
Para Haters, Silahkan Duduk Saja
Ternyata, Ini Alasan FIFA Membatalkan Ballon d'Or 2020
Beberapa Catatan Penting Buat Manchester United
Bahaya Laten Cedera
Lingard Sudah Menjadi Lebih Dewasa
Semoga Ole Memainkan Lingard 90 Menit Penuh
Ingin tau dengan jadwal dan highlight pertandingan Liga Champions/Liga Europa lainnya? Klik di sini
(Twitter)
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Manchester United vs LASK: Skor 2-1
- Belum Resmi, Tapi Inter Milan Pastikan Sudah Miliki Alexis Sanchez
- Mungkinkah Aubameyang Gabung Manchester United? Jawabannya Tidak
- Membandingkan Statistik Sancho dengan Striker MU Saat Ini, Siapa Lebih Baik?
- Link Live Streaming Manchester United vs LASK di Vidio.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Persis vs Persib Bandung: Andrew Jung Bawa Maung Bandung Nyaman di Puncak!
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:24
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
-
Belum Juga Menang di MotoGP, Pedro Acosta Kalem: Yang Penting Konsisten Podium Dulu
Otomotif 31 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 15:57
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man United vs Fulham 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:01
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona Lawan Elche: Blaugrana Jaga Tekanan di Papan Atas
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 19:56
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:44
-
Tempat Menonton Leeds vs Arsenal, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:30
-
Michael Carrick Tak Tutup Peluang Manchester United Bergerak di Akhir Bursa Transfer
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:07
-
Link Live Streaming Leeds vs Arsenal di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:00
-
Langkah Cepat AC Milan Amankan Talenta Muda dari Hellas Verona
Liga Italia 31 Januari 2026, 17:47
-
Hasil Persis vs Persib Bandung: Andrew Jung Bawa Maung Bandung Nyaman di Puncak!
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:24
-
Link Live Streaming Madura United vs PSBS di BRI Super League
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:12
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
-
Belum Juga Menang di MotoGP, Pedro Acosta Kalem: Yang Penting Konsisten Podium Dulu
Otomotif 31 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 15:57
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30


