Ronaldo Segera Gabung Agensi Rapper Lil' Wayne?
Editor Bolanet | 25 Juli 2014 14:20
Menurut laporan yang diturunkan oleh TMZ, Lil' Wayne tengah mengikuti jejak rekannya Jay-Z, untuk mendirikan perusahaan manajemen sendiri dan ia telah menunjuk Ronaldo untuk menjadi klien pertamanya.
Berikut petikan laporan yang diturunkan oleh TMZ.
Kami diberitahu bahwa perusahaan Wayne akan bekerja sama dengan PolarisSports - yang berafiliasi dengan CAA Agency dan GestiFute - tempat di mana agen Ronaldo, Jorge Mendes, bekerja.
Sumber kami menyebutkan bahwa perusahaan tersebut akan menangani semua urusan Ronaldo terkait olahraga dari Amerika Serikat - termasuk yang terkait dengan branding dan marketing, hingga kegiatan model.
Ronaldo belum lama ini terlibat even sponsor di Jepang dan akan segera terbang ke Amerika Serikat untuk bergabung dengan latihan pra-musim timnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Dapat Angin Segar: Alexander-Arnold Pulih, Mungkin Turun di El Clasico?
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 05:35 -
Jelang El Clasico: Real Madrid vs Barcelona Panaskan LaLiga 2025/26!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 16:37
LATEST UPDATE
-
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04