Sebabkan Kegaduhan, Kembaran Messi di Iran Ditangkap Polisi
Ari Prayoga | 9 Mei 2017 08:34
Bola.net - - Masih ingatkah Bolaneters dengan kabar adanya pria di Iran yang memiliki wajah sangat mirip dengan bintang , Lionel Messi? Well, kini cerita tersebut memasuki babak baru.
Usai namanya menjadi viral di media sosial, nama Riza Parestes langsung menjadi idola di kotanya. Setiap kali keluar rumah, ia selalu membuat kegaduhan karena sangat banyaknya orang yang ingin berfoto dengannya.
Dilansir AFP, hal ini rupanya membuat pihak kepolisian gerah. Pihak berwajib pun memutuskan untuk mengamankan Riza 'Messi'. Tak hanya itu, kepolisian juga menyita mobil milik Riza.
Sekarang masyarakat melihat saya sebagai Messi Iran dan ingin saya menirukan semua yang ia lakukan. Ketika saya muncul di suatu tempat, masyarakat sangat terkejut, ujar Riza kepada AFP.
Saya sangat senang bahwa melihat saya membuat bahagia dan rasa kebahagiaan ini memberikan saya energi yang sangat banyak, lanjutnya.
Sejak namanya viral, Riza pun langsung dibanjiri tawaran wawancara oleh berbagai media dan bahkan ditawari kontrak menjadi model iklan.
Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
-
Lawan Barcelona di Liga Champions Sudah Tidak Bermain Selama Lebih dari Sebulan
Liga Champions 19 Januari 2026, 15:00
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






