Tak Sengaja Bertaruh MU Dihajar MK Dons, Cewek Ini Menang 24 Juta
Editor Bolanet | 28 Agustus 2014 11:31
Bagaimana tidak, berkat laga yang berakhir 4-0 tersebut, wanita 20 tahun yang berasal dari Chesire ini berhasil memenangkan taruhan senilai 1.250 poundsterling atau setara dengan kurang lebih 24 juta rupiah!
Ya, Griffiths bertaruh hanya perlu modal 2,5 poundsterling untuk ia pertaruhkan di kemenangan 4-0 MK Dons atas United dengan rasio keuntungan mencapai 500/1. Artinya, jika tebakan Griffiths benar, maka uang yang ia pertaruhkan akan dikali 500.
Teman saya bertaruh United akan menang 4-0, jadi saya pikir saya akan melakukan hal yang sama. Saya tak terlalu memperhatikan ketika bertaruh dan berakhir dengan saya justru bertaruh untuk kemenangan MK Dons. ujar Griffiths seperti dilansir Daily Mail.
Uniknya, Griffiths mengaku ia tak menonton pertandingan tersebut secara keseluruhan, dan baru sadar yang laga memasuki 10 menit terakhir. Lantas, untuk apakah uang yang ia peroleh dari kemenangan ini?
Saya baru saja mulai menunggangi kuda kembali, jadi saya ingin membeli seekor kuda. Saya ingin membelinya sebelum ulang tahun ke-21 pada Januari nanti. imbuhnya.
Hmm, ada-ada saja. [initial]
Sisi Lain Sepakbola!
- Gabung The Reds, Balotelli Bikin 'Tato' Liverbird di Wajahnya
- Model Playboy Ini Ungkap Skandal Seks Dengan Lavezzi
- Nostalgia Adidas Bersama Sepatu Legendaris Predator
- Basah-basahan, Dokter Cantik Ini Sebut Ivanovic Ayam
- MU Diledek Akun Twitter Mereka Sendiri
- Bersenjata Tongsis, Ronaldo & Sang Kekasih Narsis di Pantai
- Hampir Bugil, CR7 Pamer Tubuh Atletis di Majalah Fitness Beken
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











