Team of the Week FIFA 15, Ada Rooney dan Son Heung-Min
Editor Bolanet | 10 September 2015 10:46
Masuknya sejumlah pemain ke dalam daftar tersebut dinilai dari bagaimana performa sang pemain belakangan ini.
Striker Manchester United, Wayne Rooney, sukses menembus deretan tersebut. Kesuksesannya dalam memecahkan rekor Sir Bobby Charlton dinilai sebagai pencapaian yang amat sangat baik.
Selain itu, ia turut membantu catatan apik The Three Lions di babak Kualifikasi Piala Eropa 2016 ini. Rooney pun mendapatkan rating besar, yakni 91 poin.
Didier Drogba yang bermain apik bagi klub Major League Soccer, Montreal juga masuk dalam susunan itu. Selanjutnya ada Son Heung-Min, yang merupakan pemain anyar milik .
Hat-trick yang ia buat saat Korea Selatan menghempaskan Laos dengan skor 8-0 menjadi faktor mengapa ia pantas masuk dan bergabung bersama pemain bintang lainnya di daftar Team of the Week FIFA 15 tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
Bolatainment 31 Desember 2025, 23:30
-
Christian Pulisic Bantah Gosip Kencani Sydney Sweeney, Masih Setia Sama Alexa Melton?
Bolatainment 31 Desember 2025, 20:23
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











