Tercyduk, Akun Resmi Barcelona Diretas Hacker
Serafin Unus Pasi | 23 Agustus 2017 10:16
Bola.net - - Sebuah Insiden menimpa raksasa La Liga, . Akun Twitter resmi mereka diretas oleh hacker pada hari Rabu (23/8) pagi ini.
Akun twitter Barcelona sendiri mendadak menjadi pembicaraan di jagat maya pada hari Rabu (23/8) pagi sekitar pkl 09.05 WIB tadi. Di akun twitter versi Spanyol mereka, @FCBarcelona_es mengumumkan bahwa klub asal Catalan itu resmi mendatangkan Angel di Maria dari PSG.
Sontak saja kabar itu membuat jagat sepakbola geger. Namun selang dua menit, hacker tersebut mengonfirmasi bahwa kabar itu hoax belaka dan mengonfirmasi bahwa akun Barcelona itu sedang diretas.
Pihak yang bertanggung jawab itu mengatasnamakan diri mereka sebagai OurMine (Security Group). Mereka meminta manajemen Barcelona untuk segera mengontak mereka untuk memulihkan akun tersebut.
Dalam pantauan Bola.Net, tidak hanya akun versi bahasa Spanyol yang diretas oleh OurMine. Semua akun resmi Barcelona, juga turut diretas oleh OurMine.
Hingga berita ini diturunkan (Pkl 10.20 WIB) masih belum ada konfirmasi apapun dari pihak Barcelona maupun OurMine selaku peretas. Namun kubu OurMine beberapa kali membuat Tweet yang meminta pihak Barcelona untuk segera menghubungi mereka.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59
LATEST UPDATE
-
Transfer Joao Mario ke Juventus Berujung Kekecewaan?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 10:26 -
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08 -
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08 -
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di French Open 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:07 -
BGN Klaim MBG Bisa Serap 1,6 Juta Pekerja
News 24 Oktober 2025, 09:39 -
Hasil FP1 Moto2 Malaysia 2025: Jake Dixon dan Albert Arenas Memimpin
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:37 -
Hasil FP1 Moto3 Malaysia 2025: Angel Piqueras Tercepat, Ungguli Jacob Roulstone
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:24 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:02 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:02 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:02 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:02 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39 -
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56