WeChat Ingin Akrabkan Fans Pada Messi
Editor Bolanet | 12 Juli 2013 18:32
Selain itu, juga untuk mengetahui lebih banyak tentang WeChat. Jika Messi menggunakan WeChat, dapat dipastikan idolanya sangat ingin mengetahui secara langsung apa saja yang dilakukan oleh idolanya di luar sana, ujar Dexton Deboree dari Stardust USA dan WeChat dalam keterangan tertulis di Jakarta, Kamis (11/7).
Menurut Dexton, dengan menciptakan kampanye yang menggabungkan fitur unik dari aplikasi dan berkomunikasi dengan orang-orang di sekitar Messi adalah sesuatu yang menantang dan menyenangkan pada saat yang sama.
Tujuan kami adalah untuk menunjukkan agar Messi lebih dekat dengan penggemarnya sekaligus menunjukkan mudahnya menggunakan produk WeChat serta membangun komunikasi dan menempatkan jarak antara dia, produk, dan basis konsumen ujar Dexton.
Untuk lebih menegaskan maksud dari kampanye ini, dia mengatakan bahwa WeChat memberikan akses bagi para fans untuk mem-follow akun resmi WeChat Messi.
Di WeChat ID: MessiOfficial, dalam akun tersebut tersedia video, pesan suara, dan foto dari Messi.[initial]
(ant/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi Nomor 3, tapi Tak Ada CR7
Editorial 16 Oktober 2025, 20:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04