Zidane Dan Figo Akan Kembali Bela Madrid
Editor Bolanet | 3 April 2013 01:01
Tidak hanya Zidane, Steve McManaman yang mempersembahkan dua gelar Liga Champions bagi Madrid juga turut bergabung. Begitu juga dengan mantan pemain Madrid yang lain, Fernando Hierro, Fernando Redondo, Emilio Butragueno, Christian Karembeu dan Ivan Helguera akan kembali mengenakan jersey Los Blancos.
Sedangkan di kubu United akan turut bermain mantan duet berbahaya yang pernah miliki yaitu Dwight Yorke dan Andy Cole. Selain itu Denis Irwin, Lee Sharpe, Dion Dublin, Quinton Fortune, Edwin van der Sar, Jaap Stam, Teddy Sheringham dan Nicky Butt juga akan menghiasi skuad Setan Merah.
Pertandingan amal ini digagas oleh Manchester United Foundation. Mereka mengumpulkan dana untuk disumbangkan kepada remaja yang kurang beruntung. (sky/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal vs Man Utd: Ujian Emirates, Statistik Tak Bersahabat Mengadang Setan Merah
Liga Inggris 25 Januari 2026, 11:43
LATEST UPDATE
-
Alwi Farhan Juara Indonesia Masters 2026 Lewat Laga Final yang Singkat
Bulu Tangkis 25 Januari 2026, 17:16
-
Live Streaming Juventus vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Januari 2026, 17:00
-
5 Hal yang Perlu Dilakukan Michael Carrick agar MU Menang di Kandang Arsenal
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:49
-
Nonton Live Streaming Persib vs PSBS Biak di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:16
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:13
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:06
-
Link Nonton Streaming Arsenal vs Man Utd di SCTV dan Vidio Hari Ini
Liga Inggris 25 Januari 2026, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



