Ihasan Maulana Sempurnakan Kemenangan Indonesia Atas India
Editor Bolanet | 18 Mei 2016 17:50
Ihsan yang turun pada partai kelima menang 21-10, 20-22, dan 21-13 atas tunggal ketiga India Sourabh Varma dalam pertandingan selama 64 menit.
Selepas mengamankan game pertama, Ihsan tampil lengah pada game kedua dengan melakukan kesalahan seperti bola terlalu melambung ke belakang lawan.
Kesalahan-kesalahan Ihsan justru menguntungkan lawan untuk mengembalikan kedudukan meski atlet asal klub Djarum Kudus itu sempat unggul 7-4, 13-9, dan 14-10 pada game kedua. Ihsan terpaksa merelakan game kedua 20-22.
Saya sudah nyaman dengan pola permainan sendiri pada game pertama. Sebaliknya pada game kedua, saya menjadi lengah dan terburu-buru mematikan lawan, ujar Ihsan tentang Sourabh yang punya pertahanan cukup bagus.
Pada game ketiga, Ihsan malah tertinggal 0-3, 2-5, 4-8 dan 6-10 dari Sourabh karena berusaha memaksakan permainan reli.
Saya ingin terus menyerang pada awal game ketiga. Saya terus berusaha memaksa dia bermain reli dan berhasil menyerang, kata atlet asal Tasikmalaya itu yang unggul 17-11 dan menang 21-13 pada game ketiga.
Ihsan menyadari permainan lawan yang punya peringkat 180 dunia itu lemah pada forehand sehingga bola lebih banyak diarahkan ke sisi kanannya. Atlet berusia 20 tahun itu percaya timnya, terutama sektor tunggal putra, mampu menghadapi lawan-lawan pada putaran delapan besar pada Kamis (19/5).
Berikut hasil pertandingan Tim Thomas Indonesia melawan India (5-0):
Jonatan Christie vs Ajay Jayaram 21-14, 21-12
Angga Pratama/Ricky Karanda Suwardi vs Manu Attri/Akshay Dewalkar 21-18, 21-17
Anthony Sinisuka Ginting vs Sai Praneeth B. 18-21, 21-11, 21-15
Hendra Setiawan/Marcus Fernaldi Gideon vs Summeth Reddy B/Satwiksairaj Rankireddy 21-9, 21-18
Ihsan Maulana Mustofa vs Sourabh Varma 21-10, 20-22, 21-13
[initial] (ant/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saksikan Live Streaming Thomas Cup 2024 di Vidio: Indonesia vs India
Bulu Tangkis 30 April 2024, 15:30
-
Hasil Thomas Cup 2024: Indonesia Sukses Gilas Thailand 4-1
Bulu Tangkis 29 April 2024, 13:11
-
Sejarah Thomas dan Uber Cup, Turnamen Bulu Tangkis Beregu Dunia
Bulu Tangkis 28 April 2024, 14:41
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





