Jadwal Wakil Indonesia di Indonesia Open 2024 Hari Ini, Rabu 5 Juni 2024
Anindhya Danartikanya | 5 Juni 2024 10:35
Bola.net - Jadwal pertandingan Indonesia Open 2024 wakil Indonesia hari ini, Rabu (5/6/2024) yang melibatkan wakil Indonesia. Siapa saja yang akan bermain hari ini?
Pada Rabu hari ini, Indonesia Open 2024 masih akan menuntaskan babak 32 besar. Akan ada 9 wakil Indonesia yang bakal bermain pada hari ini, termasuk perang saudara di sektor ganda putra.
Duel sesama wakil Indonesia akan terjadi di laga babak 32 besar antara Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin melawan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.
Selain itu, tekanan besar akan dihadapi Jonatan Christie. Pebulutangkis yang akrab disapa Jojo ini menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang tersisa dari sektor tunggal putra setelah Anthony Sinisuka Ginting dan Chico Aura Dwi Wardoyo kalah di hari pertama.
Berikut jadwal wakil Indonesia di Indonesia Open 2024 hari ini.
Semua pertandingan Indonesia Open 2024 ini digelar di Istora Senayan, Jakarta:
Lapangan 1
- 11.45 WIB - Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Yang Po-hsuan/Hu Ling Fang
- 12.25 WIB - Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi vs Liu Shengshu/Tan Ning
- 12.35 WIB - Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana vs Liu Yuchen/Ou Xuanyi
- 13.15 WIB - Maiken Fruergaard/Sara Thygesen vs Jesita Putri Miantoro/Febi Setianingrum
Lapangan 2
- 11.40 WIB - Leong Jun Hao vs Jonatan Christie
- 11.50 WIB - Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Supak Jomkoh/Kittinupong Kedren
Lapangan 3
- 10.00 WIB - Zheng Siwei/Huang Yaqiong vs Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati
- 14.00 WIB - Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.
Jangan Lewatkan Ini Bolaneters!
- Link Live Streaming Indonesia Open 2024 di Vidio, 4-9 Juni 2024
- Rekap Hasil Indonesia Open 2024: Ginting Tersingkir, Ester Beri Kejutan
- Jadwal Siaran Indonesia Open 2024 Hari Ini, Rabu 5 Juni 2024
- Jadwal Lengkap Indonesia Open 2024, 4-9 Juni 2024
- Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria Kalahkan Duet China Taipei, Raih Tiket 16 Besar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


