Bochum 4-2 Bayern Munchen: Definisi Diobok-obok, Kok Jadi Seperti Emyu
Asad Arifin | 12 Februari 2022 23:56
Bola.net - Bayern Munchen menderita kekalahan keempat di Bundesliga musim 2021/2022. Die Roten dipermalukan tua rumah VfL Bochum pada laga pekan ke-22, Sabtu (12/2/2022) malam WIB.
Pada duel di Vonovia Ruhrstadion itu, Bayern sejatinya memulai laga dengan cukup bagus. Pada menit ke-9, pasukan Julian Nagelsmann membuka keunggulan lewat aksi Robert Lewandoski usai mengkonversi umpan Kingsley Coman menjadi gol.
Tapi, lanjutan babak pertama jadi mimpi buruk bagi Bayern. Bochum mencetak gol pertama pada menit ke-14 dari aksi Christoper Antwi-Adjej. Setelah itu, Jurgen Locadia (38'), Cristian Gamboa (40'), dan Gerrit Holtmann (44') bergantian membobol gawang Bayern yang dijaga oleh Sven Ulreich.
Setelah babak pertama yang horor, Bayern menekan pada babak kedua. Tapi, Bayern hanya mampu mendapatkan satu gol balasan lewat aksi Lewandowski pada menit ke-72. Setelah itu, tak ada gol lain dari Bayern. Die Roten kalah dengan skor 4-2!
Simak reaksi fans atas kekalahan Die Roten tersebut di bawah ini ya Bolaneters.
Supaya tidak Liga Petani
Mem-Barca-kan diri
8-2 = 6!
Jangan fokus ke MU saja
Yak, benar!
Ada Muller-nya pada...
Setara tim Timor Leste dong
Curhat fans MU
Oh,
Cari info buat musim depan
Tapi, Munchen kalah lho!
Klasemen Bundesliga
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Jadwal Siaran Langsung Bundesliga di tvOne pekan Ini, 12-13 Februari 2022
- Bayern Munchen Selangkah Lebih Dekat Daratkan Antonio Rudiger
- Termasuk Lewandowski, Ini Para Pemain yang Sempat Pindah antara Bayern Munchen dan Borussia Dortmund
- Ditinggal Sule, Bayern Munchen Kebut Transfer Bek Chelsea Ini
- Acuhkan Manchester United dan Chelsea, Niklas Sule Gabung Dortmund Musim depan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







