Allegri Puas Juventus Selalu Raih Hasil Yang Bagus
Editor Bolanet | 16 Mei 2015 07:20
Allegri mengakui bahwa timnya tidak selalu tampil bagus. Ada kalanya Juventus bermain kurang meyakinkan, tetapi pada akhirnya Juve tetap bisa mendapatkan hasil yang mereka inginkan.
Ada banyak pertandingan yang kami jalani dengan sangat baik. Tapi ada juga pertandingan penting seperti ketika kami bertandang ke Monaco (dalam leg kedua perempat final Liga Champions). Di sana kami tidak tampil bagus tapi bisa membawa pulang hasil yang kami inginkan, terang Allegri dalam konferensi pers.
Lalu ada pula pertandingan yang benar-benar sulit. Ketika menghadapi Madrid di Santiago Bernabeu, Allegri mengatakan bahwa peluang kedua tim sebenarnya masih sama besar.
Lalu kami menghadapi Madrid. Kami bisa saja menang, Madrid bisa saja menang, tapi pada akhirnya pertandingan itu berakhir dengan hasil imbang. Itu yang penting, kami bisa lolos ke final dengan hasil yang kami inginkan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










