Arsenal Akan Uangkan Vela
Editor Bolanet | 17 April 2012 23:45
Vela sudah malang melintang di berbagai klub, namun tak satupun yang bisa pas dengan keinginannya. Nampaknya Sociedad adalah klub pertama yang mampu memberi Vela rasa nyaman.
Kontrak Vela bersama akan berakhir bulan Juni nanti, tetapi bukan berarti klub lain bisa mendapatkan jasanya dengan gratis. Vela masih berusia di bawah 24 tahun dan itu artinya klub yang menampungnya harus membayar kompensasi dengan nilai tertentu.
Arsenal sendiri tak keberatan melepas pemain muda ini karena Vela gagal menunjukkan potensi terbaiknya ketika Arsene Wenger memberinya kesempatan. Tetapi Arsenal ingin mendapatkan uang dari transfer itu, betapapun kecilnya.
Sociedad berpendapat bahwa Vela sudah menjadi bagian penting dari klub dan siap melayangkan tawaran. Biaya transfer Vela diperkirakan hanya 2 juta Euro saja. (sw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Hasil Monaco vs Juventus: Sama Kuat, Kedua Tim Melangkah ke Babak Play-off
Liga Champions 29 Januari 2026, 06:13
-
Daftar Lengkap Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions
Liga Champions 29 Januari 2026, 06:06
-
Hasil Dortmund vs Inter: Nerazzurri Menang, tapi Finis di Zona Play-off
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:56
-
Hasil Man City vs Galatasaray: Haaland & Cherki Bawa The Citizens Menang
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:44
-
Hasil Napoli vs Chelsea: Joao Pedro Antar Chelsea ke 16 Besar, Napoli Gugur
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:40
-
Hasil Barcelona vs Copenhagen: Barca Menang Telak di Camp Nou
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:21
-
Hasil Arsenal vs Kairat: Start Kilat, The Gunners Sempurnakan Fase Liga
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:15
-
Hasil PSG vs Newcastle: Dembele Gagal Penalti, Tiket 8 Besar Melayang
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:09
-
Hasil Liverpool vs Qarabag: The Reds Pesta Setengah Lusin Gol di Anfield
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:06
-
Hasil PSV vs Bayern: Gol Telat Kane Bungkam Philips Stadion
Liga Champions 29 Januari 2026, 05:03
-
Chelsea Resmi Lepas Raheem Sterling, Akhiri Hubungan Lewat Pernyataan Singkat
Liga Inggris 29 Januari 2026, 02:43
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04


