Barca Mundur, United Kian Bebas Pikat Reus
Editor Bolanet | 28 Maret 2014 10:53
Gelandang muda Jerman tersebut memang dikaitkan erat dengan banyak klub, termasuk United, Barca, Real Madrid dan . Namun Blaugrana kini diyakini sudah tak lagi memendam minat pada Reus.
Menurut El Mundo Deportivo, mata-mata Barca sejatinya sudah memberi rekomendasi apik soal talenta gelandang 24 tahun itu. Namun direktur Andoni Zubizarreta dilaporkan tak terkesan dengan catatan cedera dan kebugaran sang pemain sehingga ia tak mau 'berjudi' membelinya.
Kabar tersebut tentu menjadi suntikan moral untuk United yang disebut-sebut sudah merayu eks Borussia Monchengladbach itu Januari kemarin, dan manajer David Moyes diyakini menempatkan nama Reus sebagai prioritas untuk membenahi lini kreatifnya musim panas nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














