Bukan Neymar ke Barcelona, Lebih Mudah Messi yang ke PSG?
Richard Andreas | 21 Agustus 2020 11:20
Bola.net - Spekulasi perihal masa depan Lionel Messi belum juga usai. Sang kapten dikabarkan bakal segera meninggalkan Barcelona karena gagal total di musim 2019/20 dan terpuruk terlalu dalam.
Pertama kali mengudara, kabar kepergian Messi ini tampak tak masuk akal. Barca tidak mungkin membiarkan nyawa permainan mereka pergi begitu saja.
Namun, perlahan tapi pasti, isu kepergian Messi kian kuat dan masuk akal. Messi dikabarkan begitu kecewa dengan kepemimpinan klub dan ingin mempercepat kepergiannya -- yang seharusnya baru tahun depan.
Tidak banyak klub yang bisa membeli Messi andai dia benar-benar ingin pergi, di antaranya ada Manchester City dan PSG. Dua klub inilah yang mungkin mendatangkan sang megabintang, khususnya PSG.
Mengapa demikian? Selengkapnya di bawah ini ya, Bolaneters!
Uang PSG
Ketika kabar kepergian Messi dikaitkan dengan PSG, mau tak mau ada satu nama yang ikut disebut: Neymar. Dua tahun terakhir, Neymar dikabarkan berusaha keras pulang ke Barcelona, Messi menginginkannya.
Kini situasinya bisa terbalik. Menurut agen top asal Brasil, Wagner Ribeiro, sekarang Neymar justru yakin bertahan di PSG, dan Messi yang ragu di Barcelona.
Artinya, bukan tidak mungkin justru Messi yang mendatangi Neymar di PSG, bukan Neymar yang pulang ke Barcelona untuk Messi.
"Neymar bahagia dan saya kira dia bakal bertahan di PSG untuk setidaknya dua tahun lagi," ujar Ribeiro kepada Veja via Goal internasional.
Messi dan Ronaldo
Ribeiro tidak bicara sembarangan. Dia tahu mendatangkan Messi butuh banyak uang, dan PSG adalah salah satu klub yang bisa melakukannya.
Bahkan, Ribeiro yakin, bukan tidak mungkin PSG mengusung ambisi besar untuk mendatangkan Messi sekaligus Cristiano Ronaldo.
"Sekarang, tidak diragukan lagi, lebih mudah Messi pergi ke PSG daripada Neymar kembali ke Barcelona," lanjut Ribeiro.
"Messi dan Cristiano Ronaldo [sekaligus]. Saya serius, Anda tidak bisa meremehkan kekuatan uang Qatar," sambungnya.
Sumber: Goal
Baca ini juga ya!
- Barcelona Dekati Donny van de Beek: Kontrak 6 Tahun dan Libatkan Luis Suarez
- Mantan Pemain Barcelona Ini Mengaku Punya Dendam Terhadap Koeman, Ada Apa?
- Ucapan Perpisahan Menyentuh Abidal untuk Barcelona: Saya Gagal
- Hasil Pertemuan dengan Koeman: Messi Kian Dekat dengan Pintu Keluar Barcelona?
- Resmi, Chelsea Rekrut 'New Virgil Van Dijk' dari Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






