Juventus Dilindas Barca, Pjanic Tak Panik
Heri | 13 September 2017 06:21
Bola.net - - Gelandang , Miralem Pjanic mengatakan bahwa timnya harusnya bisa bermain lebih baik saat menghadapi . Juve sebenarnya sudah bermain apik sepanjang babak pertama tetapi kerja keras Juve diruntuhkan oleh Lionel Messi lewat golnya menjelang jeda. Juventus akhirnya kalah dengan skor 0-3.
Bagi Pjanic, kekalahan ini bisa menjadi pelajaran bagi Juventus untuk ke depannya. Juve tak boleh membiarkan Barca unggul lebih dulu karena jika Barcelona sudah unggul, mereka akan bermain nyaman. Jika Barca sudah nyaman, maka akan sangat sulit untuk dihentikan.
Kami harusnya tak boleh kebobolan seperti pada akhir babak pertama tadi. Kami sebenarnya sudah bermain sangat apik pada babak pertama, bisa mengimbangi Barcelona dan juga bisa menciptakan peluang, terang Pjanic kepada Mediaset Premium.
Tapi begitu Barcelona unggul, mereka bisa mengendalikan bola dan melakukan semua yang mereka suka. Kami harusnya bisa bermain lebih baik dan ini harus jadi pelajaran. Ini baru di awal, tapi memang patut disayangkan karena harusnya kambi bisa bermain lebih baik, imbuhnya.
Dalam pertandingan Grup D Lainnya, Sporting Lisbon bisa meraih kemenangan 3-2 saat bertandang ke Yunani untuk menantang Olympiakos. Juve pun kini berada di dasar klasemen. Namun Pjanic tak mau panik karena ia yakin Juve masih bisa bangkit seperti biasanya.
Ini baru pertandingan pertama fase grup, orang-orang memberikan kritikan yang berlebihan. Juventus akan bereaksi seperti biasanya. Kami kalah dari tim hebat, dan kami juga bermain tanpa banyak pemain penting. Yang paling utama adalah belajar dari kesalahan. Kami harusnya bisa mencetak gol jika bermain lebih agresif saat menyerang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Barcelona Amankan Dua Pemain La Masia: Tidak Dilepas!
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 18:43
-
Dua Target Lepas, Juventus Kejar Striker Manchester United Ini
Liga Inggris 30 Januari 2026, 11:41
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 11:15
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 30 Januari 2026, 11:09
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Leeds vs Arsenal: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:27
-
Tempat Menonton Elche vs Barcelona, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:01
-
Tempat Menonton Liverpool vs Newcastle, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:00
-
Link Live Streaming Elche vs Barcelona di La Liga
Liga Spanyol 1 Februari 2026, 00:02
-
Link Live Streaming Liverpool vs Newcastle di Premier League
Liga Inggris 1 Februari 2026, 00:01
-
Hasil Leeds vs Arsenal: Gabriel Jesus Nyekor, Meriam London Meledak di Elland Road
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:57
-
Menguji Kemampuan Bertahan Tottenham dan Efektivitas Serangan Man City
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:36
-
Man United Memburu Korban Ketiga
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:26
-
Hasil Pisa vs Sassuolo: Jay Idzes Stop Gol Pisa di Garis Gawang
Liga Italia 31 Januari 2026, 23:23
-
Liverpool Mencari Kemenangan Liga Pertama di Tahun 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:17
-
Misi 6 Kemenangan Beruntun Real Madrid di La Liga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 23:07
-
Prediksi Parma vs Juventus 2 Februari 2026
Liga Italia 31 Januari 2026, 23:04
-
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 22:58

-
Parma vs Juventus: Deretan Statistik yang Menegaskan Superioritas Bianconeri
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:51
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30

