Meski Menang Besar di UCL, Duo Bayern Ini Kecewa Berat
Rero Rivaldi | 21 Februari 2018 08:00
Bola.net - - Bayern Munchen mencatat start gemilang di leg pertama 16 besar Liga Champions dengan menang 5-0 atas 10 pemain , namun Thomas Muller dan Arjen kurang puas dengan performa tim.
Muller mencetak dua gol untuk membawa Bayern pegang kendali, usai Domagoj Vida mendapat kartu merah di laga yang berlangsung di Allianz Arena semalam.
Besiktas sendiri terus membuat Bayern kerepotan meski kalah jumlah, hingga Muller akhirnya membongkar kokohnya pertahanan tim Turki di empat menit menjelang babak pertama berakhir.
Babak kedua diwarnai banjir gol, di mana Muller dan Kingsley Coman mencatatkan nama di papan skor, sementara Robert Lewandowski membuat brace.
Kartu merah sangat membantu, meski kami tidak bisa benar-benar unggul di babak pertama - kami tidak cukup agresif, tutur Muller di Sky.
Di lini depan, kami harus bermain seperti yang kami tunjukkan di babak kedua, bernyali dan terus ofensif.
Robben, yang menggantikan James Rodriguez di babak kedua, menambahkan: Kami tidak cukup bagus di babak pertama. Pelatih mengetahui itu dan kami bermain lebih bagus di babak kedua, dan itu terlihat dari skor akhir.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apa Kabar, Jamal Musiala? Pemain Muda Bayern Munchen yang Menepi Akibat Patah Kaki
Bundesliga 17 Oktober 2025, 10:35 -
Adu Tajam di Der Klassiker: Siapa Lebih Ganas Antara Serhou Guirassy dan Harry Kane?
Bundesliga 17 Oktober 2025, 10:18
LATEST UPDATE
-
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04