MU Siap Hargai Koke Lebih Tinggi Ketimbang Fellaini
Editor Bolanet | 26 Desember 2013 16:10
Masih menurut Mirror, United disinyalir siap menggelontorkan dana 30 juta Pounds kepada Atletico untuk meminang Koke. Nominal tersebut lebih tinggi daripada yang dibayarkan kepada untuk mendapatkan Marouane Fellaini sebesar 28,5 juta Pounds.
Keseriusan United untuk merekrut pemain bernama lengkap Jorge Resurrección Merodio ini memang sudah terlihat sejak Manajer David Moyes hadir langsung untuk mengamati permainannya dalam laga Liga Champions antara Atletico kontra Porto di Vicente Calderon awal bulan ini.
Atletico sendiri kabarnya sempat menolak tawaran senilai 24 juta Pounds dari United, namun tidak menutup kemungkinan mereka akan tergiur dengan tawaran baru ini. Los Rojiblancos juga butuh dana untuk mendapatkan amunisi tambahan demi bisa mengalahkan Barcelona dalam persaingan sengit La Liga musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









