Pastore Mengaku Didekati Juventus
Editor Bolanet | 4 September 2015 05:35
Juventus memang menginginkan seorang gelandang serang. Mereka sempat mengincar beberapa nama tetapi semua gagal dan akhirnya memilih membeli Hernanes dari Inter Milan. Salah satu pemain yang gagal didapat Juve adalah Pastore.
Saya sempat didekati oleh Juventus. Tapi Paris Saint-Germain tak punya niat untuk melepas saya. Selain itu, saya juga tidak memiliki keinginan untuk meninggalkan Prancis, cetus Pastore kepada ESPN Radio.
Pastore merasa betah di Paris karena klub kaya tersebut terus memperkuat tum mereka dalam beberapa tahun terakhir. Yang terbaru, PSG sudah berhasil mendatangkan Angel Di Maria dari Manchester United.
Sejak saya bergabung, tim ini sudah berkembang pesat. Setiap tahun selalu ada pemain besar yang bergabung. Di Maria, contohnya. Saya senang dengan kehadirannya karena kami bisa saling memahami di lapangan. Dia adalah pemain luar biasa yang bisa membuat perbedaan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 08:53 -
Prediksi Bayer Leverkusen vs PSG 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 18:41 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 20 Oktober 2025, 05:59 -
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 20 Oktober 2025, 05:44
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04