Sergio Ramos Akui Sulit Curi Bola Dari Bayern
Editor Bolanet | 24 April 2014 04:11
Madrid baru saja memenangkan leg pertama babak semifinal Liga Champions melawan Bayern di Santiago Bernabeu dengan skor 1-0. Satu-satunya gol Madrid dicetak oleh Karim Benzema pada menit ke-19.
Ramos mengatakan bahwa Madrid harus berusaha keras menyerap dan meladeni permainan Die Roten. Ramos mengatakan bahwa Los Blancos bisa meraih kemenangan karena menerapkan pressing ketat sepanjang pertandingan.
Ini adalah laga yang sangat bagus.Laga ini sangat berat dan berlangsung dalam intensitas yang sangat-sangat tinggi melawan tim yang biasanya menguasai bola. Kami harus menerapkan pressing yang ketat hanya untuk bisa mencuri bola sejak di daerah mereka, terang Ramos kepada UEFA.com.
Madrid akan ganti bertandang ke Allianz Arena untuk menjalani leg kedua pekan depan. (uefa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











