Wolfsburg Banderol De Bruyne Persis Seperti Sterling
Editor Bolanet | 16 Agustus 2015 16:48
Kala itu City menawar dari bawah. Sementara itu, Liverpool tak sedikit pun menurunkan permintaan harga mereka sepanjang negosiasi. Negosiasi sempat terputus beberapa kali dan akhirnya City harus tetap membayar kurang lebih 50 juta pound.
Hal yang sama dialami City dalam negosiasi De Bruyne. Wolfsburg menegaskan mereka tidak akan melepas De Bruyne dengan harga kurang dari 50 juta pound. City kabarnya sudah menawarkan 45 juta poun plus dua juta pound bonus, tapi Wolfsburg menolaknya.
The Daily Star melansir bahwa City bahkan sebenarnya sudah mempersiapkan jet pribadi untuk membawa De Bruyne ke Manchester. Harapannya, De Bruyne akan datang menyaksikan pertandingan antara City melawan bekas timnya, Chelsea. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Effect di Old Trafford: Derby Menang, Manchester United Terlihat Hidup Lagi
Liga Inggris 19 Januari 2026, 12:58
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








