ANALISIS: Chelsea 1-0 Swansea, Gagal Bunuh Lawan
Editor Bolanet | 27 Desember 2013 11:48
Bola.net - berhasil menjaga asa untuk meraih trofi Premier League musim ini berkat kemenangan tipis 1-0 melawan Swansea City. Gol tunggal dicetak Eden Hazard pada menit ke-29 lewat tembakan dari pinggir kotak penalti.
Di babak pertama, Chelsea mendominasi pertandingan dan menciptakan banyak peluang. Sayangnya The Blues gagal 'membunuh' lawan di menit awal dan harus bersusah payah menang dengan keunggulan satu gol saja.
Berikut berikan ulasan singkat laga yang digelar di Stamford Bridge itu. [initial]
Statistik Laga

- Shots: 19
- On target: 7
- Possession: 45%
- Pass Success: 74%
- Corners: 13
- Fouls: 14
- Offside: 1
- Shots: 8
- On target: 1
- Possession: 55%
- Pass Success: 80%
- Corners: 7
- Fouls: 9
- Offside: 2
Penampilan Chelsea

Namun The Blues seakan menjadi tim yang berbeda di babak kedua. Mereka seakan terlihat bingung antara mencetak gol tambahan atau mempertahankan keunggulan. Sejatinya Chelsea bisa 'membunuh' laga setelah menciptakan banyak peluang di 30 menit pertama. Macetnya kran gol penyerang Chelsea seringkali dikeluhkan oleh Jose Mourinho di beberapa kesempatan.
Penampilan Swansea City

Hasil Laga

Penyelesaian buruk Chelsea juga berakibat kepada bangkitnya permainan Swansea di babak kedua. Meski pada akhirnya tim tamu juga gagal mencetak gol penyama kedudukan.
Man of The Match

Tak hanya menjadi kunci kemenangan Chelsea, Eden Hazard juga tampil solid bersama dengan Oscar dan Juan Mata di sepertiga area lawan. Tak hanya itu, sebelum ditarik keluar di penghujung laga, Hazard sudah melepaskan dua tendangan on target serta melepas 3 umpan kunci.
Flop of The Match

Eto'o bakal menanggung beban lebih berat andai Eden Hazard tidak mencetak gol. Eto'o ikut bertanggung jawab atas seretnya keran gol Chelsea, terutama ketika gagal memaksimalkan umpan matang dari Juan Mata.
Laga Berikutnya

Swansea City: The Swans bakal berupaya kembali ke jalur kemenangan saat bertandang ke markas Aston Villa akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






