Fakta Menarik Kemenangan Telak Barca Atas Almeria
Editor Bolanet | 3 Maret 2014 16:35
Bola.net - berhasil memperpendek jarak dengan pimpinan sementara, Real Madrid usai mengandaskan dengan skor telak, 4-1 di Camp Nou (3/3).
Setelah unggul 2-1 di babak pertama lewat gol Alexis Sanchez dan Lionel Messi, Blaugrana menyempurnakan kemenangan mereka dengan gol Carles Puyol dan menjelang laga usai.
Dengan kemenangan ini, maka jarak Barca dengan El Real kini hanya tinggal satu poin setelah rivalnya tersebut hanya bermain imbang 2-2- kontra tim papan atas lainnya, Atletico Madrid.
Dari laga ini muncul beberapa fakta menarik yang sayang untuk dilewatkan begitu saja. Berikut beberapa fakta menarik tersebut seperti yang dilansir Opta, Infostrada, serta Misterchip selengkapnya. [initial]
Gol Pembuka Terbanyak Alexis

Kebobolan Sepak Pojok Terbanyak

Di musim ini, dengan gol Angel Trujillo dini hari tadi, Blaugrana kini sudah kebobolan 8 kali dari situasi sepak pojok, terbanyak di antara tim-tim lainnya di La Liga.
Berikut daftar klub terbanyak kebobolan lewat set-piece sepak pojok di La Liga musim ini selengkapnya.
8 - Barcelona
5 - Malaga
4 - Osasuna, Getafe & Real Valladolid
Gol Pertama Puyol Sejak 2012

Gol Kaki Kanan Pertama

Sejarah Puyol dan Xavi

Catatan 392 Laga Puyol

Rekor 200 Kemenangan Messi

Dengan kemenangan dini hari tadi, berarti La Pulga berhasil meraih 200 kemenangan di Liga hanya dalam 265 laga, mengalahkan 288 laga milik Andres Iniesta.
Berikut daftar pemain yang mencapai 200 kemenangan La Liga dengan jumlah pertandingan paling sedikit selengkapnya.
265 - Lionel Messi (Barcelona)
288 - Andres Iniesta (Barcelona)
294 - Paco Gento (Racing Santander & Real Madrid)
297 - Victor Valdes (Barcelona)
303 - Alfredo Di Stefano (Real Madrid)
Messi Momok Almeria

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









