Youri Tielemans: Usia Boleh Muda, Tapi Main Bolanya Dewasa dan Luar Biasa
Dwi Ariyani | 4 November 2015 16:26
Bola.net - Bola.net - Genta Golden Age sepakbola tampaknya sedang berdentang di Belgia. Negara ini mengalami masa terbaik dengan generasi-generasi emas di dunia sepakbola.
Dimulai dari sang kiper, Thibaut Courtois, menuju ke garis depan yang dihiasi dengan nama-nama seperti, Jan Vertonghen, Moussa Dembele, Marouane Fellaini, Axel Witsel, Kevin de Bruyne, Eden Hazard, Radja Nainggolan, Romelu Lukaku , hingga Kevin Mirallas menjadi bukti bahwa Belgia telah berkembang menjadi salah satu raksasa sepakbola Eropa dan dunia.
Ya, negara ini seakan tidak pernah capek untuk memproduksi keajaiban di lapangan hijau. Talenta-talenta muda terus bermunculan. Salah satunya adalah Youri Tielemans, gelandang yang masih berusia 18 tahun dari salah satu raksasa Liga Jupiler Belgia, Anderlecth.
Biarpun masih muda, ia telah dipercaya untuk tampil di skuad utama Anderlecht. Di musim 2014-2015, Tielemans telah merumput di 52 laga dengan catatan delapan gol. Sangat mengesankan. Tidak heran bila dirinya kini dipanggil sebagai salah satu kekuatan di Timnas U-21 Belgia.
Yang menarik dari seorang Youri Tielemans adalah kedewasaan dalam bermain yang mungkin akan sangat jarang ditemukan untuk pemain muda seusianya. Walau jago dribble, ia bukanlah seorang yang individualis. Youri tahu kapan harus memberikan bola kepada teman agar ia bisa menempati posisi yang tepat untuk menyambut umpan balik dan menjadikannya sebagai peluang untuk mencetak gol, berbeda dari kebanyakan wonderkid yang dinilai dari skill individunya.
Ingin tahu bagaimana kedewasaan di dalam lapangan hijau yang ditunjukkan oleh seorang Youri Tielemans? Saksikan dalam video LV8-nya berikut ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tampil Keren Nggak Cukup, Ini Alasan Kenapa Aroma Tubuh Jadi Senjata Rahasia First Date
Lain Lain 11 November 2025, 20:01
-
#WangiYangBikinInget: FFAR, Parfum Andalan Pria Ambisius yang Bikin Kesan Nempel Lama
Lain Lain 8 November 2025, 14:13
-
Effortlessly Cool: Inspirasi Gaya Pria Gen Z dari Kampus sampai Konser ala FFAR
Lain Lain 23 Oktober 2025, 12:23
-
Clean Fit Style, Aroma Gagah! FFAR x Raffi Ahmad Bikin Cowok Kampus Makin Pede
Lain Lain 18 Oktober 2025, 15:04
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




