Arema FC Bakal Gelar Laga Amal Kontra Madura United
Yaumil Azis | 26 September 2018 17:37
Arema FC membeber rencana mereka untuk bantu meringankan duka cita keluarga korban pengeroyokan oknum suporter, almarhum Haringga Sirilla. Klub berlogo singa mengepal ini bakal menggelar laga amal pada akhir pekan ini, dan memberikan seluruh hasil penjualan tiket pada keluarga almarhum.
"Akhir pekan ini, insyaallah, kami akan menggelar pertandingan amal," ujar General Manager Arema FC, Ruddy Widodo, pada Bola.net, di Stadion Kanjuruhan Malang, Selasa .
"Pertandingan ini akan ditiketkan. Untuk kategori ekonomi, tiket akan kami jual sebesar Rp10 ribu, sedangkan untuk VIP akan dijual seharga Rp 25 ribu," sambungnya.
Tim yang akan menjadi lawan Arema FC pada laga amal ini adalah Madura United. Menurut Ruddy, Laskar Sape Kerap, julukan Madura United, telah sepakat pula untuk ambil bagian dalam laga amal ini.
"Mereka sudah sepakat dengan rencana ini. Mereka antusias bersama kami untuk melakukan tindakan nyata terkait insiden kemarin," tuturnya.
Lebih lanjut, selain sebagai ajang amal bagi almarhum Haringga Sirila, menurut Ruddy, secara teknis laga ini juga menguntungkan bagi timnya. Manajer berusia 47 tahun tersebut menyebut bahwa laga akhir pekan ini sebagai pengganti laga lawan Persebaya, yang ditunda.
"Baik kami maupun Madura United, sama-sama diuntungkan secara periodisasi. Kami seharusnya menghadapi Persebaya, sedangkan Madura United, seharusnya melawat ke kandang Persib," tandas Ruddy.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 19:31
-
Madura United Fokus Benahi Tim jelang Putaran Kedua BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 17:26
-
Marcos Santos Puji Kerja Keras Arema FC Usai Menang atas Persik Kediri
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 14:55
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Pelatih Persija Jawab Rumor Kedatangan Fajar Fathur Rahman Usai Kalah dari Persib
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 13:45
LATEST UPDATE
-
Malam Horor Marc Cucurella: Jadi Titik Terlemah Chelsea Saat Dibungkam Arsenal
Liga Inggris 15 Januari 2026, 08:20
-
Chelsea vs Arsenal 2-3: Estevao Willian Tampil Gemilang Sih, Namun Ada Tapinya
Liga Inggris 15 Januari 2026, 07:53
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 15 Januari 2026, 07:14
-
Conor Gallagher Kembali ke London, Perkuat Lini Tengah Tottenham
Liga Inggris 15 Januari 2026, 06:52
-
Man of the Match Chelsea vs Arsenal: Alejandro Garnacho
Liga Inggris 15 Januari 2026, 06:35
-
Man of the Match Inter Milan vs Lecce: Francesco Pio Esposito
Liga Italia 15 Januari 2026, 06:25
-
Debut Arbeloa Berujung Petaka, Real Madrid Tersingkir dari Copa del Rey
Liga Spanyol 15 Januari 2026, 06:18
-
Rapor Pemain Inter vs Lecce: Pio Esposito Jadi Pahlawan Nerazzurri
Liga Italia 15 Januari 2026, 05:56
LATEST EDITORIAL
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22




