ASSBI dan LFA Gabungkan Pelatihan Sepakbola dan Pendidikan
Editor Bolanet | 13 Maret 2015 20:44
Untuk tahun 2015, ASSBI-LFA memberi peluang kepada siswa-siswa lulusan SMP untuk bergabung dengan Pra-Academy Sepakbola Indonesia ASSBI-LFA.
Ketua Umum ASSBI, Taufik Jursal Effendy, mengatakan jika para siswa akan didaftarkan di SMKPlus (Bidang Teknologi Komputer dan Administrasi) di Bekasi, sementara latihan digelar di Lapangan Sepakbola LFA, di Tambun, Bekasi. Selain itu, disediakan juga pemondokan.
Seleksi pemain dilakukan 21 April-10 Mei. Untuk kelas khusus sepak bola, ASSBI-LFA baru akan menampung 24 siswa, tuturnya.
Dalam banyak kasus, sekolah dan olahraga memang sulit dipersatukan di Indonesia. Para siswa kerap dihadapkan pada pilihan rumit, sekolah atau olahraga, pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Surabaya United Keberatan ISL Digelar April
Bola Indonesia 16 Maret 2016, 14:32
-
Terancam Tanpa Pemain ISL, Tim PON Jatim Pusing
Bola Indonesia 12 Februari 2016, 13:31
-
Gantikan ISL, Indonesia Super Competition Akan Digelar
Bola Indonesia 16 Januari 2016, 19:00
-
La Nyalla Hadiri Pertemuan PT Liga Dengan Klub ISL
Bola Indonesia 16 Januari 2016, 17:44
-
Sukses Gelar Piala Presiden, Saatnya Mahaka Jadi Operator Liga?
Editorial 21 Oktober 2015, 11:59
LATEST UPDATE
-
Hasil Roma vs Milan: Sempat Unggul Dulu, Rossoneri Gigit Jari di Akhir Laga
Liga Italia 26 Januari 2026, 04:46
-
Rapor Pemain Arsenal vs Man Utd: Zubimendi Kelabakan, Saliba & Merino Berjuang Keras
Liga Inggris 26 Januari 2026, 03:07
-
Man of the Match Juventus vs Napoli: Khephren Thuram
Liga Italia 26 Januari 2026, 02:28
-
Man of the Match Arsenal vs Manchester United: Patrick Dorgu
Liga Inggris 26 Januari 2026, 02:20
-
Hasil Juventus vs Napoli: Kenan Yildiz Bersinar, Bianconeri Pesta Gol
Liga Italia 26 Januari 2026, 02:03
-
Hasil Arsenal vs Man Utd: Gol Spektakuler Matheus Cunha Bungkam Emirates
Liga Inggris 26 Januari 2026, 01:34
-
Man of the Match Barcelona vs Oviedo: Dani Olmo
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 00:42
-
Hasil Barcelona vs Oviedo: Pesta Gol di Camp Nou, Blaugrana Kembali ke Puncak!
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 00:17
-
Tempat Menonton Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 25 Januari 2026, 23:25
-
Tempat Menonton Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 23:09
-
Man of the Match Crystal Palace vs Chelsea: Estevao
Liga Inggris 25 Januari 2026, 23:08
-
Jay Idzes Tundukkan Emil Audero dalam Duel Sassuolo vs Cremonese
Liga Italia 25 Januari 2026, 23:00
-
Hasil Crystal Palace vs Chelsea: Bekuk 10 Pemain Palace, The Blues Tembus 4 Besar!
Liga Inggris 25 Januari 2026, 22:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

