Awal Juni, Pengurus Baru PSSI Dilantik
Editor Bolanet | 18 Mei 2015 21:30
Seperti diketahui, PSSI baru saja mengumumkan nama-nama pengurus baru yang akan menjalankan roda organisasi di bawah ketua umum PSSI, La Nyalla Mahmud Mattalitti. Total ada 17 komite tetap, 3 komite ad-hoc, serta 3 judicial body.
Karena ada kewajiban konstitusional di PSSI untuk Kongres FIFA ke-65 di Zurich, Swiss pada 29 Mei, maka pelantikan tersebut baru dilakukan sekembalinya dari Swiss. Untuk tanggalnya, kami akan beritahukan selanjutnya, kata Hinca di kantor PSSI, Jakarta, Senin.
Menurut Hinca, pihaknya juga sudah berkoordinasi dengan Ketua KONI Pusat Tono Suratman terkait pelantikan tersebut.
Karena PSSI anggota KONI, jadi yang harus melantik adalah KONI sesuai dengan AD/ART KONI. Oleh karena itu selama menunggu waktu pelantikan, kami ingin menyiapkannya dengan baik terlebih dahulu, tandasnya. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26












